SuaraJogja.id - Momen lebaran di sebagian tempat tak hanya jadi ajang silaturahmi dan bersua keluarga besar, tetapi juga jadi ajang adu gaya dan pamer kekayaan.
Hal ini seperti digambarkan dalam video yang diunggah akun Instagram @smart.gram belum lama ini.
Dalam video yang diunggah, mulanya nyaris tak terlihat sesuatu yang aneh. Terlihat sejumlah piring penuh makanan memenuhi lantai. Tampak ada sepiring ketupat, opor hingga makanan lainnya.
Tak berapa lama kemudian, fokus kamera yang tertuju pada pemandangan makanan khas lebaran itu tetiba teralihkan ketika muncul tangan dari sejumlah emak-emak yang terlihat gemerlap.
Baca Juga: Sempat Heboh Dituding Pindah Agama, Audi Marissa Pamer Rayakan Lebaran
Mereka tampak memamerkan sederet perhiasan gelang emas yang menempel pada pergelangan tangannya disertai canda tawa.
"Yang manakah yang mana, yang manakah," ucap salah seorang emak sambil menunjukkan pergelangan tangannya yang dipenuhi perhiasan gelang emas.
Video emak-emak pamer perhiasan gelang emas saat lebaran itu pun mendapat ragam komentar dari netizen.
"Becanda sesama saudara kali itu minn...Ada juga kok lomba cerita beban hidup," kata harian****
"Norak," tulis mrs****
Baca Juga: Emak-emak Pamer Emas Pas Lebaran, Keluarga Kebingungan Cari Pinjaman
"rampok senyum melihat ini," tulis adid****
"Video lama nih," kata nauv****
"Sudahi makan opormu senin depan bayar angsuranmu, DC Bank," kata zulfi****
Tak hanya itu, netizen lainnya pun mengingatkan soal aksi pamer harta tersebut lewat penjelasan dari Al Quran.
"Dijelaskan dalam al Quran surah Alhumazah...Celakalah orang yang memamerkan hartanya, dan membanggakan hartanya..Nah itu contohnya di atas..Celaka orang-orang seperti itu..Semoga Allah memberi hidayah kepada ibu-ibu itu," tulis Anto*****
Berita Terkait
-
MUI Sentil Keras Isa Zega yang Umrah Pakai Hijab: Operasi Kelamin Tidak Mengubah Status dalam Islam!
-
Isa Zega Private Akun Usai Disemprot Anggota DPR Soal Umrah Pakai Hijab, Netizen: Dia Ketar-ketir
-
Syahrini Pamer Tiga Gelang Berlian Berderet, Harga Satu Bijinya Bikin Netizen Syok: Padahal Udah Nyungsep!
-
Fenomena Orang Pamer Gym di Media Sosial: Motivasi atau Validasi?
-
Pramono Anung Blusukan ke Utan Kayu, Emak-emak: Menang Satu Putaran Pak!
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Reza Arap Diam-Diam Tolong Korban Kecelakaan di Jogja, Tanggung Semua Biaya RS
-
Sayur dan Susu masih Jadi Tantangan, Program Makan Siang Gratis di Bantul Dievaluasi
-
Bupati Sunaryanta Meradang, ASN Selingkuh yang Ia Pecat Aktif Kerja Lagi
-
Data Pemilih Disabilitas Tak Akurat, Pilkada 2024 Terancam Tak Ramah Inklusi
-
Fadli Zon: Indonesia Tak Boleh Lengah Usai Reog, Kebaya, dan Kolintang Diakui UNESCO