"Kalau untuk lebaran tahun kemarin, ya jauh lebih ramai yang tahun ini. Karena kemarin itu awal pandemi dan kemudian mayoritas kawasan wisata ditutup. Kalau untuk sekarang kan kawasan wisata di buka tetapi yang luar kota dilarang masuk dan lokal boleh berwisata. Jadi ini kemungkinan bakal ramai," tandasnya.
Pada kesempatan libur lebaran tahun ini, Satlinmas Rescue Istimewa (SRI) Wilayah V Kulon Progo juga terus mengimbau pada wisatawan agar selalu menerapkan protokol kesehatan Covid-19 secara ketat. Tujuannya supaya tidak terjadinya klaster penularan Covid-19 di objek wisata.
Berdasarkan pantauan SuaraJogja.id di Pantai Glagah, terlihat memang sejak pagi wisatawan sudah berdatangan ke pantai ikonik yang berada di pesisir pantai selatan itu. Tidak sedikit dari wisatawan tersebut yang datang bersama beberapa orang keluarganya.
Meski ramai, terpantau penerapan protokol kesehatan tetap terjaga secara baik. Wisatawan yang hadir sudah secara sadar dan disiplin untuk memakai masker selama berada di kawasan objek wisata itu.
Baca Juga: Larang Wisatawan Luar Daerah, Polda Banten Dirikan 8 Pos Penyekatan
Sejumlah tempat cuci tangan juga telah tersedia dan dimanfaatkan secara baik oleh wisatawan. Selain itu kawasan pantai yang luas membuat pengaturan jaga jarak juga diaplikasikan dengan baik.
Berita Terkait
-
Gereja Katedral Hanya Khusus Jemaat Saat Misa Paskah, Wisatawan Tak Bisa Masuk
-
8 Kuliner Khas NTB yang Harus Dicicipi Wisatawan saat Berlibur ke Lombok
-
Unik! Tradisi Sesaji Rewanda: Wisata Kuliner Ekstrem Kera di Goa Kreo, Semarang
-
7 Rekomendasi Makanan Khas Binjai, Terlalu Enak untuk Dilewatkan
-
Liburan Segar di Klaten, Ini Dia 5 Umbul Terbaik dengan Air Super Jernih
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan