SuaraJogja.id - Kelakuan dua bocah iseng yang menyebabkan pengendara sepeda motor celaka terekam CCTV.
Berboncengan tanpa menggunakan helm, dalam video itu mereka tampak berhenti di pinggir jalan.
Kemudian salah satunya turun, lalu mengangkat meja yang ada di tepi jalan tersebut.
Sambil mengangkat meja, bocah itu membawanya ke tengah jalan dan meletakkannya secara melintang.
Baca Juga: Ayahnya Selingkuh sama ART Sampai Hamil, Anak Ini Kisahkan Ketegaran Ibunya
Usai menaruh meja di tengah jalan tanpa diketahui pasti tujuannya, dua bocah tadi pergi meninggalkan lokasi.
Tak lama kemudian, terekam detik-detik seorang pengendara sepeda motor menjadi korban jebakan dua bocah tadi.
Karena suasana malam yang gelap, tampaknya meja yang diletakkan melintang di tengah jalan tadi tak begitu kelihatan.
Akibatnya, seorang pengendara sepeda motor menabrak meja tersebut hingga terpeleset dan jatuh.
Menurut keterangan dari @ndorobeii di Instagram, Kamis (20/5/2021), lokasi kejadian di Pasar Dibal, Boyolali, Jawa Tengah.
Baca Juga: Keji, Pemotor Ini Sengaja Taruh Meja di Tengah Jalan hingga Picu Kecelakaan
"Bocah otak minus meletakkan meja di jalan sehingga mencelakakan orang lain. video: Ahmad Surip Waluyo/ICJ
TKP Pasar Dibal, Boyolali, Jateng," tulisnya.
Berita Terkait
-
Pohon Tumbang Timpa Pengendara di Depan Kodam Makassar, 2 Korban Terluka
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
-
Viral Video Nenek dan Cucunya Selamat dari Maut usai 15 Jam Terjebak di Reruntuhan Gempa Myanmar
-
Ditransfer Uang dari Raffi Ahmad, Nunung Ogah Terima Rumah dari Sule: Gak Mau Repotin Orang
-
Trek SIM C Bikin Mantan Kapolda Jabar Kewalahan! Pantas Saja Banyak yang Gagal
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Link Live Streaming AC Milan vs Inter Milan: Duel Panas Derby Della Madonnina
-
FULL TIME! Yuran Fernandes Pahlawan, PSM Makassar Kalahkan CAHN FC
-
Libur Lebaran, Polresta Solo Siagakan Pengamanan di Solo Safari
-
Dipermak Nottingham Forest, Statistik Ruben Amorim Bersama MU Memprihatinkan
-
Partai Hidup Mati Timnas Indonesia vs China: Kalah, Branko Ivankovic Dipecat!
Terkini
-
Arus Lalin di Simpang Stadion Kridosono Tak Macet, APILL Portable Belum Difungsikan Optimal
-
Kunjungan Wisatawan saat Libur Lebaran di Gunungkidul Menurun, Dispar Ungkap Sebabnya
-
H+2 Lebaran, Pergerakan Manusia ke Yogyakarta Masih Tinggi
-
Exit Tol Tamanmartani Tidak Lagi untuk Arus Balik, Pengaturan Dikembalikan Seperti Mudik
-
Putra Prabowo Berkunjung ke Kediaman Megawati, Waketum PAN: Meneduhkan Dinamika Politik