SuaraJogja.id - Bermain petasan selain punya risiko berbahaya juga menimbulkan sampah yang bisa jadi mengganggu lingkungan sekitar.
Akibat masalah petasan itu, seorang ibu pun dibuat marah lantaran sampah kertas yang ditimbulkan.
Hal ini seperti video yang diunggah di akun @memomedsos belum lama ini.
Dalam video singkat tersebut tampak seorang ibu yang mengenakan daster baru saja menyapu halamannya. Ia terlihat menghampiri rumah tetangganya dengan membawa setumpuk sampah kertas yang dibawa menggunakan serok.
"Maaf ya aku ga goleh musuh tapi pelajaran buat kamu," ucap ibu tersebut sambil menumpahkan sampah kertas dari petasan yang dibawanya ke rumah tetangganya tersebut.
Di video tersebut si tetangga yang terlihat tengah menggendong anaknya di atas motor pun tampak hanya pasrah dan membiarkan ibu tersebut menumpahkan sampahnya.
"Seorang ibu memarahi tetangganya gara-gara sampah bekas petasan yang mengotori rumahnya. Karena kesal ia pun langsung membuang sampah tersebut ke rumah tetangganya, jangan main petasan di depan rumah orang," tulis keterangan di video tersebut.
video lihat di sini
Aksi ibu yang memarahi dan menumpahkan sampah di rumah tetangganya itu justru dapat dukungan dari netizen.
Baca Juga: Putrinya Putuskan Cerai, Doa Ibu Larissa Chou Disorot Ustaz Yusuf Mansur
"Lanjutkan buuuu....biar gak seenaknya," kata rnf****
"Gatau diri tetangganya," kata akbar****
"Nice bu, kadang juga suka kesel selalu sampah merconnya apalagi yang dari kertas-kertas itu dibiarin gitu aja dipinggir jalan gak dibersihin lagi. Berani berbuat gaberani bertanggung jawab.' tulis mfth*****
"Mantep bu," kata Srk****
"Bagus biar mikir agar tidak buang sampah sembarangan," tulis adi****
Berita Terkait
-
Bar-bar! Tetangga Ledakkan Petasan, Emak Balas Tebar Sampah di Teras Rumah
-
Petasan Tewaskan Kakak Adik: Polisi Masih Kumpulkan Bukti
-
Kakek 71 Terancam Penjara Seumur Hidup Karena Petasan, Ada Apa?
-
Balon Udara Isi Petasan Jumbo Nyangkut di Atap, Warga Panik Auto Siram Air
-
Cara Membuat Petasan yang Aman dan Mudah
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
Eks Parkir ABA di Jogja Disulap Jadi RTH, Ini Target & Kapasitas Parkir Pengganti
-
Seleb TikTok Gunungkidul Diduga Tipu Puluhan Juta, Bisnis Celana Boxer Berujung Penjara?
-
Revisi KUHAP: Dosen UGM Ungkap Potensi Konflik Akibat Pembatasan Akses Advokat
-
5 Rekomendasi Hotel di Penang yang Dekat dengan RS Gleneagles
-
DIY Genjot Sertifikasi Dapur MBG: Cegah Keracunan Massal, Prioritaskan Kesehatan Anak