SuaraJogja.id - YouTuber Ferdian Paleka menuai sorotan publik setelah membagikan video dirinya diduga menyindir penyanyi Anji.
Dalam video tersebut, Ferdian Paleka menyanyikan lagu "Dia" milik Anji dengan mengganti lirik "kita bertemu" menjadi "aku mengganja".
"Canda ganja," imbuhnya sambil tertawa, seperti terlihat pada video yang diunggah ulang akun Instagram @smart.gram, Rabu (16/6/2021).
Sontak video tersebut dianggap sebagai sindiran dari Ferdian Paleka untuk Anji, yang belum lama ini ditangkap polisi karena kasus penyalahgunaan narkoba dengan salah satu barang bukti berupa ganja.
Baca Juga: Anji Ditangkap Polisi, Ade Govinda Ungkap Proyek Tertunda
Ferdian Paleka sendiri pernah menjadi bulan-bulanan warganet gara-gara video prank yang justru melecehkan waria.
Tak sedikit tokoh publik yang turut mengomentari video pria asal Bandung ini. Salah satunya adalah Anji.
Di video tersebut, sama seperti masayrakat pada umumnya, Anji mengecam tindakan Ferdian Paleka dan teman-temannya di video.
Kini, ketika Anji ditangkap polisi, Ferdian Paleka viral lagi karena video sindirannya untuk eks vokalis Drive itu.
Namun, justru lewat video "balas dendam tersebut, Ferdian Paleka lagi-lagi panen hujatan warganet.
Baca Juga: Terkuak, Anji Sudah 9 Bulan Pakai Ganja
"Mending Anji lah mengganja sndrian tanpa merugikan org . Lah si Ferdian merugikan orng lain," komentar @kat***.
Berita Terkait
-
Kuasa Hukum Yakin Penersangkaan Hasto karena Politik Balas Dendam Usai Pecat Jokowi dan Gibran
-
Yaman Bersumpah Balas Dendam "Menyakitkan" Usai Serangan AS yang Tewaskan Puluhan Warga Sipil
-
Yaman Bersumpah Balas Dendam "Menyakitkan" Usai Serangan AS yang Tewaskan Puluhan Warga Sipil
-
Thom Haye Mau Balas Dendam ke Bahrain: Hanya Ada Satu Target, Menang!
-
Suriah Membara, Lebih dari 1.000 Tewas dalam Pertempuran Sengit HTS dan Pembantaian Balas Dendam
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Batik Tulis Indonesia Menembus Pasar Dunia Berkat BRI
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin