SuaraJogja.id - Yamaha RX King identik dengan sebuah motor yang terkenal khas suara knalpotnya. Motor 2 tak ini masih kerap berseliweran di jalan meskipun Yamaha tidak memproduksinya lagi.
Kali ini, sebuah insiden melibatkan Yamaha RX King menjadi viral di media sosial. Dalam sebuah unggahan akun Instagram @agoez_bandz4, terlihat motor Yamaha RX King bikin ulah.
Motor tersebut membuat warung pecel lele porak poranda. Terlihat dalam video tersebut, Yamaha RX King tersebut tergeletak tepat di dalam warung.
Sedangkan untuk meja di warung pecel lele tersebut terlihat porak poranda. Diduga meja tersebut diseruduk Yamaha RX King dengan cukup kencang.
Bahkan bahan-bahan untuk membuat hidangan pecel lelepun juga terlihat berserakan sehabis diseruduk Yamaha RX King tersebut.
Seorang pria yang berada di lokasi tersebut kemudian terlihat mengangkat Yamaha RX King yang tergelatak tersebut.
Ia kemudian menaiki Yamaha RX King tersebut dan mengevakuasi motornya. Tidak diketahui insiden ini terjadi di mana dan kapan.
Video ini pun mengundang reaksi dari warganet di kolom komentar.
"Pembeli adalah raja ," tulis salah seorang warganet.
Baca Juga: Wujud Sepeda Hasil Modifikasi Ini Bikin Heran, Mesinnya Jadi Sorotan
"Ganti rugi total lah, kan Raja, pasti sugihhhhh ," beber warganet lain.
"Alhamdulillah, dagangan habis diborong abang jet darat," timpal warganet lainnya.
Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!
Berita Terkait
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
Tendangan Kungfu Berujung Sanksi Seumur Hidup, KAFI Jogja Pecat Dwi Pilihanto
-
Senyum Lebar Pariwisata Sleman di Libur Nataru, Uang Rp362 Miliar Berputar dalam Dua Pekan
-
Indonesia Raih Prestasi di SEA Games 2025: BRI Pastikan Penyaluran Bonus Atlet Berjalan Optimal
-
Jadwal Pencairan Bansos PKH dan BPNT Januari 2026, Cek Penerima dan Nominalnya!
-
Pengamat Hukum UII: Perbup Hibah Pariwisata Harusnya Diuji Dulu Lewat Judicial Review, Bukan Pidana