SuaraJogja.id - Komika Tretan Muslim baru-baru ini melemparkan cuitan menggelitik saat mengurus Kartu Tanda Penduduk atau KTP.
Lewat kicaunnya, Tretan Muslim mengungkapkan syarat dan alur pengurusan KTP yang dinilainya kurang efisien. Selain itu ia juga mengungkapkan kesusahan menghubungi pihak dari dinas terkait.
"Sebenernya saya ga ada masalah dengan negeri ini, tapi begitu ngurus KTP baru, suruh fotocopy ini itu, bolak balik, pas dateng suruh daftar online, pas online websitenya SAMPAH, call centre ditelpon ga ada yang angkat, ya ada yang salah dengan negeri ini, lebih baik dukcapil kasih ke Microsoft," tulisnya.
Unggahan menggelitik itu pun banjir komentar dari netizen.
Baca Juga: Dirjen Dukcapil Beri Teguran Keras ke Pemkab Magelang karena Bagikan Data Pribadi Warga
"Mungkin yang anda maksud DUkcapil Irlandia kan? Saya di Indonesia cepat sekali kinerjanya kalo pake calo," kata Ahmad****
"Makanya mas tinggal tu di Indonesia," kata iron****
"Nah bener banget, baru-baru ini gw ngurus KK dan ganti status KTP tapi diputer-puter kayak gangsing. Abis nikah KK gw kelar dipisah dari KK keluarga nah tinggal gabung ke KK laki gw. Masalahnya KK laki gw ini ada nama al. Neneknya yang belum sempet diurus dan baru dapat surat kematian dari RS. Sama dukcapil Jaktim disuruh ngurus ke dukcapil Jaksel begitu ke dukcapil jaksel malah dibalikin lagi ke dukcapil jaktim ngurusin sertifikat kematiannya dulu. Sampe ke dukcapil Jaktim diputer lagi katanya datanya kan udah diserahin," ucap orange****
"Tinggal di Indonesia dong mas, pelayanan dan birokrasinya simple dan cepat, gaada istilah yang namanya tak ada pelicin urusan ada tidak akan lancar," kata el****
Baca Juga: Usai Sidak, Dirjen Dukcapil Tegur Kepala Dinas: Jangan Bergaya Bossy
Berita Terkait
-
Cara Cek NIK KTP Penerima Bansos, Lengkap dengan 3 Daftar Bansos yang Cair November 2024
-
Upgrade GoPay Plus Tanpa KTP Apa Bisa? Ini Penjelasannya
-
Microsoft Ungkap Perubahan Lanskap Ancaman Siber dan Peran AI
-
Profil Melinda Gates: Rahasia Sukses di Microsoft hingga Pemberdayaan Perempuan
-
Pamer ke DPR Server Dukcapil Belum Pernah Dijebol, Mendagri Tito Colek Hacker: Tapi Saya Nggak Nantang
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
PR Poros Maritim Prabowo: Belajar dari Ketahanan ala Jenderal Soedirman
-
Fokus Isu Anak dan Perempuan, Calon Bupati Sleman Kustini Bahas Pembangunan Nonfisik dengan DPD RI
-
Dari Rumah Sakit Hingga Penggergajian Kayu: Reka Ulang Pengeroyokan Remaja Bantul Ungkap Fakta Mengerikan
-
Ferry Irwandi vs Dukun Santet: Siapa Surasa Wijana Asal Yogyakarta?
-
Terdampak Pandemi, 250 UMKM Jogja Ajukan Hapus Hutang Rp71 Miliar