SuaraJogja.id - Berdasarkan pengamatan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), prakiraan cuaca Jogja hari ini, Jumat 9 Juli 2021, menunjukkan DIY berawan, Jumat (9/7/2021).
Dengan prakiraan cuaca tersebut, suhu di hampir seluruh DIY diprediksi memiliki rentang antara 21-31 derajat celsius kecuali Kabupaten Sleman--19-30 derajat celsius.
Sementara itu, tingkat kelembapan di semua kabupaten di DIY diperkirakan antara 65-95 persen, sedangkan di Kota Yogyakarta batas maksimum di angka 90 persen. Simak prakiraan cuaca selengkapnya di bawah ini:
Kabupaten Bantul
Pagi cerah berawan
Siang berawan
Malam hujan ringan
Dini hari berawan
Kabupaten Sleman
Pagi cerah berawan
Siang hujan petir
Malam hujan ringan
Dini hari berawan
Kabupaten Kulon Progo
Pagi cerah berawan
Siang berawan
Malam berawan
Dini hari berawan
Baca Juga: Mobilitas Masyarakat Hanya Turun 15 Persen, Pelanggaran PPKM Darurat di DIY Tinggi
Kabupaten Gunungkidul
Pagi cerah berawan
Siang berawan
Malam berawan
Dini berawan
Kota Yogyakarta
Pagi cerah berawan
Siang hujan ringan
Malam hujan ringan
Dini hari berawan
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Mobil Terbaik untuk Lansia: Fitur Canggih, Keamanan dan Kenyamanan Optimal
- 10 Mobil Mini Bekas 50 Jutaan untuk Anak Muda, Sporty dan Mudah Dikendarai
- 5 Tablet RAM 8 GB Paling Murah yang Cocok untuk Multitasking dan Berbagai Kebutuhan
- 6 Motor Paling Nyaman untuk Boncengan, Cocok buat Jalan Jauh Maupun Harian
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
Pilihan
-
OJK Lapor Bunga Kredit Perbankan Sudah Turun, Cek Rinciannya
-
Profil PT Abadi Lestari Indonesia (RLCO): Saham IPO, Keuangan, dan Prospek Bisnis
-
Profil Hans Patuwo, CEO Baru GOTO Pengganti Patrick Walujo
-
Potret Victor Hartono Bos Como 1907 Bawa 52 Orang ke Italia Nonton Juventus
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
Terkini
-
Efek Domino Operasi Zebra 2025: Kecelakaan Turun, Teguran Berkurang, Keamanan Meningkat Drastis
-
Polisi Buru 4 Pelaku Pengeroyokan Dini Hari di Maguwoharjo, Korban Terluka di Kepala
-
Viral 'Mas-mas Pelayaran' Dihukum 8 Bulan Penjara atas Penganiayaan Driver ShopeeFood
-
Mengejutkan! Ternyata Baru 11 Persen Warga Sleman Pakai Layanan Online Disdukcapil, Apa Alasannya?
-
Padi Reborn Hidupkan Perayaan 10 Tahun DRW Skincare: Malam Glamor Bersama 2.500 Beauty Consultant