SuaraJogja.id - Sebuah foto seekor kucing duduk di atas kuburan majikan viral di media sosial.
Foto kucing tersebut diketahui dibagikan pemilik akun Facebook Lesehan Tirta di grup Komunitas Pecinta Kucing belum lama ini.
Dalam foto tersebut tampak seekor kucing berwarna oranye duduk di atas pusara atau kuburan. Ia seperti tengah menunggu majikannya yang tak kunjung datang.
"Ini benar terjadi pada sebelah rumah saya, beliau hanya tinggal bersama si anabul alias kucing. Istri saudara tidak ada. Sekarang beliau sudah 2 hari dipanggil oleh Sang Khaliq tapi si anabul masih setia menemani beliau," tulis keterangan foto yang diunggah Jumat (16/7/2021) tersebut.
Baca Juga: Viral Kabar Ustaz Abdul Somad Meninggal Dunia, Ini Faktanya
Foto tersebut pun kemudian viral dan telah dibagikan lebih dari 200 kali.
Tak sedikit netizen yang merasa haru melihat foto tersebut.
"Tolong kalo deket bantu kasih makan mas, syukur-syukur dibawa pulang sedih aku ngeliatnya," kata riani***
"Begitu setianya kamu plis tolong kasih makan yang deket dari situ, kasian," kata Rizka****
"Mpus memang hewan paling setia sama majikan, tapi tolong itu mpus bawa pulang dan rawat," kata dhot****
Baca Juga: Viral Pernikahan PPKM, Tamu Undangan Drive Thru Gas Motor Sampai Pelaminan
"tolong dirawat dong kucingnya, kasian," tulis Endra****
Berita Terkait
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Viral Belanja Jutaan di PIM Pakai M-Banking Palsu, Cewek Hijab 'Pengedit Andal' Dicokok di Hotel OYO
-
Profil UD Sentoso Seal, Distributor Oli yang Tahan Ijazah dan Potong Gaji Karyawan Jika Salat Jumat
-
Jualan Bakso dengan Gerobak? Sorry, di Kalimantan Sudah Pakai Avanza!
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan