SuaraJogja.id - Pesona Jisoo BLACKPINK memang tak diragukan lagi. Parasnya yang cantik nan ceria membuat banyak orang terkagum-kagum termasuk di antaranya dr Tirta.
dr Tirta sendiri diketahui memang sejak lama menjadi penggemar Jisoo BLACKPINK. Hal itu bisa dilihat dari jejak unggahan di akun Instagram maupun twitternya.
Tanpa rasa canggung, dr Tirta beberapa kali mengungkapkan kekagumannya kepada Jisoo. Hal itu seperti yang belum lama ini diungkapnya lewat akun Twitternya.
Lewat twitternya, dokter lulusan UGM tersebut tampak sumringah kala melihat foto Jisoo saat mengikuti live streaming game PUBG.
Baca Juga: Cantik dan Bertalenta, Jisoo BLACKPINK Pernah Tolak Tawaran Jadi Artis di SM Entertainment
"Ini Jisoo pas livestreaming game. Bro Please. Doi cantik banget," ucapnya.
Ucapan serupa ternyata juga pernah diungkapkan dr Tirta lewat akun Instagramnya.
Kala itu ia mengunggah foto Jisoo yang tengah duduk menyamping.
"Aduh, cantik banget ya Allah. Mood booster gue tiap hari liatin @sooyaaa_, Ampun maafkan saya netizen. Foto ini lucu banget aaaaaaaaaaa. Ga tahan gue buat ngepost setelah sekian lama nahan-nahan maafkan. Di dunia nyata pasti ga dapet soalnya," tulis keterangan foto jisoo yang diunggahnya.
Ungkapan dr Tirta yang kagum dengan pesona Jisoo itupun ditanggapi beragam netizen.
Baca Juga: Intip Pesona 3 Legendaris Ambassador Christian Dior, Ada Jisoo BLACKPINK!
"Buangeettt dok, Jisoo cantiknya puolll, bikin adem," kata hae*****
Berita Terkait
-
Berapa Gaji Dokter Umum dan Dokter Spesialis di Indonesia? Simak Perbedaannya
-
Penampilan Terbaik di Festival Coachella 2025, Ada Lady Gaga Hingga Jennie BLACKPINK
-
dr. Tirta Dokter Umum atau Spesialis? Viral Bikin Netizen di Media Sosial X Penasaran
-
Tampil di Coachella, Bayaran Jennie dan Lady Gaga Tembus Rp 100 Miliar
-
Usung Alter Ego, Lisa BLACKPINK Sukses Gebrak Panggung Coachella 2025
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan