SuaraJogja.id - Sudah hampir tiga tahun sejak tragedi Tsunami Selat Sunda. Ifan Seventeen pun mengenang kepergian teman-temannya di Seventeen dan Dylan Sahara, istrinya kala itu, yang menjadi korban jiwa dalam peristiwa pada 22 Desember 2018 tersebut.
Ifan Seventeen mengungkapkan, Jumat (17/9/2021), menurut hitungan kalender Jawa, bertepatan dengan 1000 hari kepergian para personel Seventeen dan Dylan Sahara.
"Baru aja dikasi tau, menurut hitungan jawa ternyata hari ini bertepatan dengan 1000 hari kepulangan anak-anak Seventeen dan Dylan, tepat banget hari ini," terang Ifan Seventeen di Instagram.
Pada unggahannya tersebut, pria bernama lengkap Riefan Fajarsyah ini membagikan video kejanggalan yang terjadi saat ia menjalani syuting baru-baru ini.
Baca Juga: Dipisahkan Oleh Maut, 5 Potret Lawas Pernikahan Artis Ini Sweet Banget
Pentolan band asal Jogja ini menerangkan, ada yang tak lazim saat berada di area yang tak jauh dari Situ Gunung Sukabumi.
"Kalo boleh cerita sebenernya ada kejadian yang ga lazim pas suting kemaren, salah satunya kabut tebal yang dateng tiba-tiba (slide 1) trus tiba-tiba terang (slide 2) ada 4 kalilah ganti2an itu gelap terang. Gw si awalnya ga nganggep itu apa2 juga, sampe petugasnya bilang ini belom pernah terjadi sebelumnya di situgunung, karna itu sore hari," tulisnya.
Menurut suami Citra Monica ini, kejadian tak lazim berupa kabut tebal yang datang dan pergi secara tiba-tiba ini merupakan pertanda baik.
"And for us who were there, It’s a GOOD SIGN, karna itu FENOMENA YANG INDAH SEKALI, ngerasanya kaya ada yang JAGAIN :)" ungkap dia.
Menutup caption, Ifan Seventeen berdoa, "Al-fatihah untuk orang-orang terkasih @dylan_sahara @andi_seventeen @baniseventeen @hermanseventeen @oki_wijaya @rukmanarustam."
Baca Juga: Dituduh Selingkuh, Ifan Seventeen Malah Bikin Sayembara Hadiah Sejuta
TONTON VIDEONYA DI SINI.
Berita Terkait
-
Dipisahkan Oleh Maut, 5 Potret Lawas Pernikahan Artis Ini Sweet Banget
-
Dituduh Selingkuh, Ifan Seventeen Malah Bikin Sayembara Hadiah Sejuta
-
Kembarannya Mesra Peluk Istri, Ifan Seventeen Malah Dikira Selingkuhi Citra Monica
-
7 Adu Gaya Ifan Seventeen vs Riedhan, Si Kembar yang Punya Selera Berbeda
-
Duh, Citra Monica Akui Pernah Bohongi Ifan Seventeen
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
Pilihan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
Terkini
-
Kicking Off a New Horizon: BRI Mulai Perjalanan Transformasi Berkelanjutan
-
Tak hanya Takbirdha, Dua Orang Penganiaya Driver ShopeeFood di Sleman Juga jadi Tersangka
-
Ricuh Kurir ShopeeFood di Sleman hingga Rusak Mobil, Dua Orang Ditetapkan jadi Tersangka
-
Mengamankan Diri dari Desakan Massa, Penganiaya Driver ShopeeFood di Sleman jadi Tersangka
-
Dalang Penggantian Plat BMW Maut Sleman Terungkap: Kenal Dekat dengan Keluarga Tersangka?