SuaraJogja.id - Beberapa makanan memiliki kandungan yang bisa membantu tidur lebih nyenyak, sehingga dengan kata lain bisa disebut sebagai makanan untuk atasi insomnia.
Gangguan tidur sendiri bisa disebabkan oleh berbagai macam hal. Salah satunya termasuk makanan yang dikonsumsi sebelum tidur.
Ada beberapa makanan tertentu yang dianggap bis amembuat tidur malam tak nyenyak atau bahkan tak bisa tidur hingga insomnia.
The Good Sleep Guide, seperti dilansir Independent, mengungkapkan makanan tertentu dapat membantu tidur lebih nyenyak. Sedangkan, makanan tertentu juga bisa mengganggu tidur.
Penelitian oleh Simba Sleep mengungkapkan bahwa sekitar 69 persen orang Inggris merasa kurang tidur setelah mengonsumsi makanan pedas, minum berkafein, dan alkohol. Semnetara lainnya juga mengalami insomnia.
Jika Anda ingin tidur malam lebih nyenyak dan terhindar dari insomnia, konsumsi 5 makanan ini, yang dianggap bisa membantu meningkatkan kualitas tidur:
1. Kalkun
Daging kalkun merupakan sumber protein yang baik dan mengenyangkan sehingga makanan ini bisa membuat tidur malam Anda lebih nyenyak.
2. Almond
Baca Juga: Olahraga Intensitas Tinggi Tidak Memicu Gangguan Tidur jika Dilakukan 4 Jam Sebelumnya
Almond juga kaya kandungan triptofan dan magnesium yang membantu mengurangi fungsi otot dan saraf secara alami sekaligus menjaga irama jantung.
3. Oat
Oat adalah makanan yang mendorong produksi insulin dan secara alami meningkatkan gula darah. Selain itu, oat kaya vitamin, mineral, dan asam amino yang mempromosikan melatonin untuk membuat tidur lebih nyenyak.
4. Madu
Satu sendok teh madu sudah cukup untuk merangsang pelepasan melatonin di otak dan mematikan orexin yang membuat seseorang terjaga di malam hari.
5. Pisang
Berita Terkait
-
Olahraga Intensitas Tinggi Tidak Memicu Gangguan Tidur jika Dilakukan 4 Jam Sebelumnya
-
Cemilan Apa yang Cocok untuk Diet? Ini 7 Rekomendasi Terbaik dari Dokter
-
Sering Insomnia setelah Menikah, Apakah Tandanya Anda sedang Hamil?
-
Di Balik Penampilan Memukau, 7 Artis Hollywood Ini Alami Insomnia Akut
-
Insomnia? Coba Makan Ini
Terpopuler
- 6 Rekomendasi Mobil Bekas Suzuki Dibawah Rp 100 Juta: Irit, Murah, Interior Berkelas
- 6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
- 5 Serum Viva untuk Flek Hitam Usia 40 Tahun Keatas, Hempaskan Penuaan Dini
- Klub Presiden Prabowo Subianto Garudayaksa FC Mau Rekrut Thom Haye?
- 10 Rekomendasi Mobil Bekas Keluarga untuk 8 Penumpang: Murah, Nyaman, Irit
Pilihan
-
Blak-blakan! Jokowi Ungkap Tujuan Perubahan Lambang PSI dari Mawar ke Gajah
-
Catut RANS Entertainment, Penipuan Bisnis Kecantikan di Pekanbaru Rugikan Rp6,8 Miliar
-
Baru Dilantik Kurang dari Dua Bulan, Bos Pajak Sudah Pecat 7 Pegawai
-
Sah! Pemerintah Mulai Pungut Pajak dari Pedagang E-commerce
-
Sri Mulyani Mulai Sasar Makanan Ringan Bernatrium, Siap-siap Kena Cukai!
Terkini
-
Aksi Nekat di Sleman Berujung Apes, Pencuri Kepergok, Barang Curian Ditinggal
-
Anies Kritik Gaya Kepemimpinan Teknokrasi: Selamatkan Lingkungan Butuh Sentuhan Emosi
-
Hingga Akhir Kuartal II, Vanguard Jadi Pemegang Saham Asing Terbesar Milik BBRI
-
Terjadi Ketimpangan Fasilitas Desa dan Kota soal PET Scan, Nyawa Pasien Kanker di Ujung Tanduk
-
Polda DIY Grebek Peredaran Miras Ilegal: 1.672 Botol Diamankan, Apa Selanjutnya?