SuaraJogja.id - Beberapa waktu lalu media sosial heboh saat muncul video pedangdut Lesti Kejora pingsan dan dibopong suaminya Rizky Billar saat manggung di acara off air. Belum usai soal itu, terkini muncul video viral mengenai honor besar yang diterima Lesti Kejora saat manggung off air.
Dikutip dari akun @nenk_updatee, sebuah video berisi cuplikan saat Lesty Kejora manggung di sebuah acara hajatan mencuri perhatian publik.
Yang menarik dari video itu yakni mengenai penjelasan soal honor yang diterima pedangdut Lesti Kejora saat manggung acara off air.
Disebutkan lewat video itu bahwa Lesti Kejora mendapat honor sebesar Rp350 juta untuk manggung off air di area Cilegon. Honor tersebut bisa berbeda apabila manggung di luar wilayah tersebut.
Baca Juga: Hamil 6 Bulan, Lesti Kejora Pingsan Malah Dinyinyiri, Manajer Ungkap Penyebabnya
"Kalau di Cilegon kemarin Rp350 juta ya kak bonus Rizky Billar nih luar daerah beda harga kayanya," isi tulisan di video itu.
Lebih lanjut dijelaskan bahwa honor sebesar Rp350 juta merupakan bayaran bersih untuk Lesti Kejora di luar band khusus yang mengiringinya.
"Rp350 bersih kak, biaya band privat yang khusus dari tim lesty dan biaya yang lain-lain ditanggung yang punya hajatan dan sawerannya yang dikasih di vt sebelumnya Rp100 jutaan itu real buat @lestykejora," jelasnya.
Unggahan itupun mendapat beragam komentar dari netizen. Di antaranya ada yang membagikan pengalaman soal honor Lesti Kejora saat manggung di luar daerah.
"Bulan Kemarin jg lesty off air di sumbawa , orqng terdekat yg punya hajatan yg di sumbawa bilang kalau saudara nya bayar lesty 600 jt nyanyi 4 lagu :)" tulis cin****
Baca Juga: Lesti Kejora Pingsan Dibopong Rizky Billar, Warganet: Uda Ga Respek Kebanyakan Gimmick
Meski nominal tersebut dianggap besar, tetapi tak sedikit dari netizen yang menganggap wajar lantaran kualitas Lesty di atas rata-rata.
"Tapi kalo Lesty sich segitu ga rugi lah, sekalipun kehidupan pribadi kadang lebay tapi gak bisa dipungkiri kualitas dia sebagai penyanyi dangdut bener-bener di atas rata-rata," kata tete
"Ada harga ada kualitas ngga heran kalau Lesty Kejora mah," kata wiw****
"Tapi memang suaranya bagus si, kalau ngomong imut kalo nyanyi menggelegar," kata kagu******
"Sebandinglah kualitas suara emang bagus kok..." kata rut*****
"Bukan fans nya, tp apapun itu kalo terkesan mahal untukmu brarti kau bukan target pasarnya gaada kata mahal tuk org berduit lagian suaranya emg bagus sesuai budget," kata end*****
Berita Terkait
-
Keaslian Jersey-nya Viral Dipertanyakan, Selebgram Ini Beri Balasan Menohok
-
Viral! Pengakuan Hasto Soal Jokowi dan Anies Picu Said Didu Serukan Tolak Calon Jokowi
-
Perputaran Uang Judol Capai Rp 900 T, Susi Pudjiastuti Prihatin
-
Akun X Wikipedia Bagikan Cerita Firaun Akhenaten yang Pernah Pindahkan Ibu Kota, Warganet: Kok Mirip Sama...
-
Viral Rizal Armada Tegur Pasangan Kekasih Bermesraan di Konsernya: Kalau Belum Nikah Jangan Dekat-Dekat!
Tag
Terpopuler
- Mees Hilgers Didesak Tinggalkan Timnas Indonesia, Pundit Belanda: Ini Soal...
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Miliano Jonathans Akui Tak Prioritaskan Timnas Indonesia: Saya Sudah Bilang...
- Denny Sumargo Akui Kasihani Paula Verhoeven: Saya Bersedia Mengundang..
- Elkan Baggott Kembali Tak Bisa Penuhi Panggilan Shin Tae-yong ke TC Timnas Indonesia
Pilihan
-
PublicSensum: Isran-Hadi Unggul Telak atas Rudy-Seno dengan Elektabilitas 58,6 Persen
-
Munawwar Sebut Anggaran Rp 162 Miliar untuk Bimtek Pemborosan: Banyak Prioritas Terabaikan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
Terkini
-
Tak Gelar Kampanye Akbar, Paslon Harda-Danang Lakukan Hal ini di 17 Kapanewon
-
Latihan Intensif Tak Berdampak, PSS Sleman Dipermalukan Tamunya PSBS Biak
-
Menteri Kebudayaan Buka Pekan Warisan Budaya Takbenda di Jogja, Optimisme Jadikan Kebudayaan Indonesia Mendunia
-
Penuhi Kebutuhan Kambing Secara Mandiri, Untoro-Wahyudi Luncurkan 1 Desa 1 Entrepreneur
-
Cari Properti di Surabaya, Cari Infonya di KPR BRI Property Expo 2024 Goes to Ciputra Surabaya