SuaraJogja.id - Kerap memamerkan kemesraan, pasangan selebritas Dul Jaelani dan Tissa Biani selalu menjadi sorotan publik.
Dul Jaelani diketahui menemani kegiatan Tissa Biani baru-baru ini. Rupanya, kala itu Tissa Biani harus photoshoot dengan Junior Roberts, sang mantan.
"Hari ini dia photoshoot buat filmnya, tapi yang berbeda adalah dia photoshoot sama mantannya, mantannya guys," ujar Dul Jaelani.
Putra Ahmad Dhani dan Maia Estianty ini kemudian menjelaskan jika yang dilakukan Tissa Biani atas dasar profesional dan bisa diterima.
Dalam unggahan video tersebut tampak keduanya berbincang soal Tissa Biani photoshoot sama mantan. Dul Jaelani pun menunggu Tissa Biani dalam pemotretan tersebut.
Dul Jaelani pun terlihat menyemangati Tissa Biani dengan mengacungkan dua jempol ke arah kekasihnya saat photoshoot. Keduanya tampak kembali berangkulan mesra di akhir pemotretan.
Netizen ramai-ramai membahas sikap Dul Jaelani ke Tissa Biani. Banyak yang menyoroti sikap Dul Jaelani lihat pacarnya photoshoot dengan sang mantan.
"Duh lakik banget sih Dul, ya Tuhan," kata salah satu netizen. "Kok Dul cool banget yah," tambah yang lain.
Baca Juga: Nafkahi 6 Janda, Ahmad Dhani Ungkap Nominal yang Harus Digelontorkan Tiap Bulan
"Duh, Dul berkharisma sweet banget ya," kata netizen lain. "Kenapa jadi berdoa pengen pacar kaya dul," sahut yang lainnya.
Lihat sikap Dul Jaelani nungguin Tissa Biani photoshoot sama mantan, gimana menurutmu?
Berita Terkait
-
Nafkahi 6 Janda, Ahmad Dhani Ungkap Nominal yang Harus Digelontorkan Tiap Bulan
-
Al dan El Nantinya Ikut Nafkahi Janda Korban Kecelakaan Dul Jaelani
-
Nafkahi Janda Korban Kecelakaan, Ahmad Dhani Dibantu Mulan hingga Al El dan Dul
-
Ahmad Dhani Akui Pemberian Uang ke Korban Kecelakaan Dul Jaelani Tersendat Akibat Pandemi
-
Ahmad Dhani Dukung Rencana Dul Jaelani dan Tissa Biani untuk Nikah Muda
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
Terkini
-
Sah! YIA Resmi Jadi Embarkasi Haji Mulai 2026: Apa Dampaknya Bagi Jemaah dan Ekonomi Lokal?
-
Niat ke SPBU Berujung Maut, Pemotor 18 Tahun Tewas Tertabrak Bus di Temon Kulon Progo
-
Garin Nugroho Singgung Peran Pemerintah: Film Laris, Ekosistemnya Timpang
-
Soal Rehabilitasi Lahan Pascabencana di Sumatra, Kemenhut Butuh Waktu Lebih dari 5 Tahun
-
Rotasi Sejumlah Pejabat Utama di Polda DIY, Ini Daftarnya