Nama Atma Jaya diambil dari Bahasa Sansekerta. Atma berarti jiwa, Jaya berarti unggul. Artinya, Atma Jaya berarti jiwa yang unggul. Cita-cita UAJY sejak semula adalah menyelenggarakan pendidikan tinggi dengan keunggulan pada bidang akademik dan pendidikan nilai-nilai moral yang tinggi. Semua program studi S1 dan S2 telah terakreditasi BAN-PT.
Pada Webometrics.info, UAD berada di peringkat ke-31 secara nasional dan ke-3.540 di dunia. UAD merupakan sebuah perguruan tinggi swasta yang berdiri di Yogyakarta yang didirikan pada tanggal 19 Desember 1994.
Dikutip uad.ac.id, UAD adalah pengembangan dari IKIP Muhammadiyah Yogyakarta yang merupakan pengembangan FKIP Muhammadiyah Cabang Jakarta. Universitas ini berdiri pada 18 November 1960. FKIP Muhammadiyah merupakan kelanjutan kursus BI Muhammadiyah di Yogyakarta yang didirikan pada 1957. Pada waktu itu kursus BI memiliki jurusan Ilmu Mendidik, Civic Hukum, dan Ekonomi.
Pada tanggal 19 Desember 1994 ditetapkan IKIP Muhammadiyah Yogyakarta beralih fungsi menjadi Universitas Ahmad Dahlan. UAD telah memiliki sebuah saluran televisi, yaitu Televisi Universitas Ahmad Dahlan (TV UAD). Inilah yang menjadi keunggulan UAD di dunia broadcasting.
UAD memiliki 11 fakultas, terdiri dari program sarjana, program magister, program profesi serta program vokasi. Setiap fakultas terdiri dari beberapa program studi yang spesifik mempelajari bidang ilmu masing-masing.
Universitas Sanata Dharma bertengger di peringkat ke-75 versi Webometrics.info secara nasional dan berada di peringkat 5.412 di dunia. Universitas Sanata Dharma adalah universitas Katolik yang berlokasi di Yogyakarta. Dikenal juga dengan sebutan USD dan Sadhar.
Dikutip usd.ac.id, ide untuk mendirikan Perguruan Tinggi Pendidikan Guru (PTPG) oleh Prof Moh. Yamin SH (Menteri Pendidikan, Pengajaran, dan Kebudayaan RI) pada 1950-an disambut baik oleh para imam Katolik, terutama Ordo Societas Jesus (Serikat Yesus yang lazim disingkat SJ) Waktu itu Ordo ini telah membuka kursus-kursus B1, antara lain B1 Mendidik (Yayasan De Britto) di Yogyakarta yang dikelola oleh Pater H. Loeff, S.J. dan B1 Bahasa Inggris (Yayasan Loyola) di Semarang yang dikelola oleh pater W.J. Van der Meulen, S.J. dan Pater H. Bastiaanse, S.J.
Baca Juga: 10 Universitas Swasta Jogja Terkenal: UAD, UKDW hingga Atma Jaya
Universitas Sanata Dharma sekarang memiliki 8 Fakultas dengan 26 Program Studi Sarjana S1, 8 Program Magister (S2), 1 Program Profesi, dan 3 Program Kursus Bersertifikat.
Kontributor : Titi Sabanada
Tag
Berita Terkait
-
Kerja Sama Strategis Telkom dan Universitas Muhammadiyah Yogyakarta: Kembangkan Ekosistem AI
-
PSM UAJY Kembali Harumkan Nama Indonesia di Panggung Internasional
-
Imbas Safrie Ramadhan Diduga Selingkuhan Julia Prastini, Akun IG UII Yogyakarta Diserbu Netizen
-
Dari Reformasi Sampai Gen Z: Kisah FODIM, Komunitas Kritis yang Tak Lekang Waktu di Atma Jaya
-
Gibran Tak berdaya? Pengamat: Dia Cuma Dipakai saat Pilpres 2024
Terpopuler
- 5 Bedak Viva Terbaik untuk Tutupi Flek Hitam, Harga Mulai Rp20 Ribuan
- 25 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 1 November: Ada Rank Up dan Pemain 111-113
- Mulai Hari Ini! Sembako dan Minyak Goreng Diskon hingga 25 Persen di Super Indo
- 7 Rekomendasi Mobil Bekas Sekelas Brio untuk Keluarga Kecil
- 7 Mobil Bekas Favorit 2025: Tangguh, Irit dan Paling Dicari Keluarga Indonesia
Pilihan
-
Harga Emas Hari Ini di Pegadaian Kompak Stagnan, Tapi Antam Masih Belum Tersedia
-
Jokowi Takziah Wafatnya PB XIII, Ungkap Pesan Ini untuk Keluarga
-
Nasib Sial Mees Hilgers: Dihukum Tak Main, Kini Cedera Parah dan Absen Panjang
-
5 HP dengan Kamera Beresolusi Tinggi Paling Murah, Foto Jernih Minimal 50 MP
-
Terungkap! Ini Lokasi Pemakaman Raja Keraton Solo PB XIII Hangabehi
Terkini
-
Gunung Merapi Luncurkan 9 Kali Awan Panas Sejak kemarin, Jarak Terjauh Capai 2,5 Kilometer
-
Paku Buwono XIII Wafat: Prosesi Pemakaman Raja di Imogiri Akan Digelar dengan Adat Sakral
-
Sleman Darurat Stunting: 4 Kecamatan Ini Jadi Sorotan Utama di 2025
-
3 Link Saldo DANA Gratis Langsung Cair, Buruan Klaim DANA Kaget Sekarang
-
Dibalik Keindahan Batik Giriloyo: Ancaman Bahan Kimia dan Solusi Para Perempuan Pembatik