SuaraJogja.id - Untuk kalian yang cita-citanya jadi atlet lompat jauh, kalian perlu tahu cara mendarat yang benar dalam lompat jauh. Sebab lompat jauh salah satu cabang olahraga atletik yang menggunakan kecepatan, kelincahan, dan kekuatan untuk melemparkan seluruh tubuhnya dari papan tolakan.
Dengan tahu cara mendarat yang benar dalam lompat jauh, maka Anda tidak akan jatuh. Lompat jauh ini punya 4 gerakan.
Berikut gerakan lompat jauh hingga mendarat dengan benar:
- Awalan
- Tolakan
- Sikap melayang
- Serta pendaratan.
Masing-masing gerakan mempengaruhi pencapaian atlet lompat jauh saat memperoleh giliran di lintasan.
Agar bisa mendarat dan mencetak jarak sejauh mungkin saat melakukan lompatan, tentunya atlet lompat jauh harus menggunakan teknik pendaratan yang baik dan benar.
Cara mendarat yang benar dalam lompat jauh melansir dari BrianMac Sports Coach yaitu terletak pada keseimbangan tubuh seorang pelompat ketika menginjak titik pendaratan pada area sandbox.
Cara Pendaratan Lompat Jauh
Cara mendarat yang benar dalam lompat jauh yaitu saat posisi tumit atau kaki fokus sejajar, dan melompat sejauh mungkin dari area titik tolakan.
Adapun teknik pendaratan yang benar saat melakukan lompatan yakni posisi kedua kaki lurus, lalu dorong telapak kaki dan tumit ke arah depan sampai pinggul terangkat.
Baca Juga: Alex Quinonez, Atlet Olimpiade yang Meninggal Tragis di Jalanan
Teknik seperti ini membantu tubuh agar condong ke depan sejalan dengan laju si pelompat, yang mana teknis ini hanya dapat dilakukan saat posisi si pelompat sudah di area sandbox.
Disarankan posisi tubuh yang condong ke arah depan dilakukan saat mendarat.
Sebab, jika si pelompat menginjak area sandbox dengan posisi tubuh ke belakang dari titik lompatan, peluang si pelompat mencetak jarak lompatan terjauh cenderung kecil.
Misalnya, jauh jika tangan si pelompat jatuh ke arah belakang saat melakukan pendaratan, itu artinya dihitung mulai dari titik tolakan hingga titik terjatuhnya tangan si pelompat
Oleh karena itu, teknik mendarat lompat jauh di area sandbox saat melalukan lompat jauh harus seragam, meskipun menggunakan gaya awalan dan gaya melayang yang berbeda.
(Ulil Azmi)
Berita Terkait
-
Dua Pelari Muda Indonesia Pecah Podium di 200 Meter Kejuaraan Atletik Asia Tenggara 2025
-
Kejuaraan Atletik Asia Tenggara, Sumut Catatkan Rekor Baru
-
Ortuseight Jadi Senjata Baru, Kaki Atlet Triathlon Andy Wibowo Semakin Nyaman
-
Potong Kepala di Kejuaraan Eropa, Skandal Atlet Israel Picu Kemarahan Dunia
-
PASI Gelar Kejuaraan Atletik Pelajar di Kudus, Pertandingkan 15 Nomor
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 10 Rekomendasi Skincare Wardah untuk Atasi Flek Hitam Usia 40 Tahun ke Atas
Pilihan
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
-
Pandu Sjahrir Blak-blakan: Danantara Tak Bisa Jauh dari Politik!
-
Danantara 'Wajibkan' Menkeu Purbaya Ikut Rapat Masalah Utang Whoosh
Terkini
-
Riset Harus Turun ke Masyarakat: Kolaborasi Indonesia-Australia Genjot Inovasi Hadapi Krisis Iklim
-
Kejari Sleman Tegaskan Pendalaman Kasus Hibah Pariwisata Belum Selesai, Sri Purnomo Diperiksa Lagi
-
Link DANA Kaget Spesial Warga Jogja: Rebut Saldo Gratis Hingga Rp199 Ribu, Siapa Cepat Dia Dapat!
-
Heboh! Motor Hilang Tiba-tiba Terlihat di Bantul, Ternyata Begini Modus Komplotan Curanmor Gamping
-
Curiga Uang Diambil Tetangga, Pria di Gamping Sleman Nekat Bakar Tiga Motor dan Rumah