SuaraJogja.id - Selain memakai helm dan membawa surat-surat berkendara seperti SIM dan STNK, ada beberapa aturan yang perlu dipatuhi para pengendara sepeda motor.
Meski demikian ternyata ada pengendara yang sudah mematuhi aturan lalu lintas namun masih melakukan beberapa kesalahan berkendara yang 'tak terlihat'.
Mungkin 4 hal ini bisa menjadi gambaran buat kalian yang sering meyepelekan yang dikutip dari Wahana Honda.
1. Pasang Helm Tanpa Perhatikan Bunyi Klik
Baca Juga: Kocak! Wanita Gercep Lakukan Ini Demi Menghindari Tilangan Polisi
Masih sering orang tidak memperdulikan hal ini. Padahal hal ini sungguh vital sekali buat nyawa kalian.
Ketika memakai helm, pastikan kunci berbunyi klik untuk memastikan helm tersebut aman buat dipakai.
Jika tidak helm bisa saja terlempar saat Anda terjatuh dan kepala pun tidak bisa terlindungi.
Pastikan pula Anda menggunakan helm dengan standar SNI yang sudah terjamin kekuatan dan kualitasnya.
2. Tak Pakai Spion pada Motor
Baca Juga: Viral Pria Parkirkan Motor di Palang Rel Kereta, Alasannya Bikin Pengendara Lain Ngakak
Spion tidak hanya aksesoris buat gaya-gayaan pada motor. Fungsi spion sendiri yankni mengetahui kondisi kendaraan di beakang saat kalian akan berbelok atau menyeberang.
Kadang orang melalaikan peran spion ini. Hal ini bisa membahayakan buat pengendara sendiri maupun yang lainnya
3. Pasang Muatan Berlebih
Membawa muatan yang berlebih pada motor sangat membahayakan keselamatan pengendara itu sendiri. Tak cuma diri sendiri, bahkan orang lain jua akan kena imbasnya.
Membawa terlalu banyak barang, baik itu yang berat atau besar ukurannya, hanya akan mengurangi ketangkasan motor dan menyebabkan ketidakseimbangan saat mengemudi.
4. Pakai Headset Saat Berkendara
Menggunakan headset saat berkendara memang mengasyikkan, namun itu juga bisa memahayakan.
Sebab saat mendengarkan musik, konsentrasi otak pun terpecah sehinggga Anda tidak terlalu peka terhadap kondisi sekitar.
Belum lagi jika volume musik terlalu keras, Anda tidak akan bisa mendengarkan suara klakson dari kendaraan lain.
Berita Terkait
-
Tips Rahasia Berkendara Mobil Tetap Aman yang Jarang Diungkap
-
Jangan Tunggu Celaka, Mengenal Masa Kritis Ban Motor sebelum Terlambat
-
Jangan Berteduh di Bawah Pohon Saat Hujan! Ini Bahayanya
-
Macet Jakarta Sebabkan Kerugian Rp 100 Triliun Per Tahun
-
Nyalakan Lampu Hazard Saat Hujan Lebat: Bermanfaat atau Risiko Bahaya Fatal?
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Logistik Pilkada Sleman sudah Siap, Distribusi Aman Antisipasi Hujan Ekstrem
-
Seharga Rp7,4 Miliar, Dua Bus Listrik Trans Jogja Siap Beroperasi, Intip Penampakannya
-
Skandal Kredit Fiktif BRI Rp3,4 Miliar Berlanjut, Mantri di Patuk Gunungkidul Mulai Diperiksa
-
Pakar Ekonomi UMY Minta Pemerintah Kaji Ulang Terkait Rencana Kenaikan PPN 12 %
-
DIY Perpanjang Status Siaga Darurat Bencana hingga 2 Januari 2025