SuaraJogja.id - Rumus keliling segitiga berarti mencari jarak yang mengelilingi segitiga tersebut. Cara yang paling sederhana untuk mencari keliling segitiga adalah dengan menjumlahkan seluruh panjang sisinya.
Akan tetapi, jika kamu tidak mengetahui seluruh panjang sisinya, maka kamu perlu menghitungnya terlebih dahulu. Berikut pembahasan rumus keliling segitiga.
1. Mencari keliling segitiga saat diketahui ketiga sisinya
Ingat kembali rumus untuk mencari keliling. Rumusnya adalah K= a + b + c. a, b, dan c merupakan panjang sisi-sisi segitiga dan K merupakan keliling segitiga.
Baca Juga: Rumus Segitiga: Macam-macam Ukuran dan Jenis
Maksud rumus ini secara sederhana adalah untuk mencari keliling segitiga, kamu hanya perlu menjumlahkan panjang ketiga sisinya.
2. Mencari keliling segitiga dari segitiga siku-siku yang diketahui dua sisinya
Segitiga siku-siku adalah segitiga yang memiliki satu sudut siku-siku (90 derajat). Sisi segitiga yang berlawanan dengan sudut siku-siku adalah sisi yang paling panjang, dan disebut sebagai sisi miring.
Teorema Pitagoras menyatakan bahwa untuk segitiga siku-siku apa pun dengan panjang sisi a dan b, serta sisi miring c berlaku, a2 + b2 = c2.
Sisi yang paling panjang dari segitiga disebut sebagai sisi miring. Sisi ini akan berlawanan dengan sudut siku-siku dan harus ditandai sebagai c. Tandai dua sisi yang lebih pendek sebagai a dan b. Tidak masalah kamu akan menandai sisi yang mana sebagai a dan b.
Baca Juga: Rumus Luas Segitiga: Cara Menghitung Hingga Contoh Soal
Ingatlah bahwa a2 + b2 = c2. Ganti panjang sisi sesuai variabel huruf di dalam rumus.
Berita Terkait
-
Cara Pakai Rumus REPLACE dan SUBSTITUTE di Microsoft Excel
-
Hitung Cepat dan Akurat dengan Fungsi SUM, AVERAGE, dan COUNT di Microsoft Excel
-
Rumus VLOOKUP Beda Sheet: Trik Jitu Gabungkan Data Excel Tanpa Ribet!
-
Rumus Pendapatan Perkapita untuk Menghitung Pendapatan Negara, Lengkap dengan Contoh Soal
-
Rumus COUNTIF Excel untuk Menghitung Data, Penting Banget Nih!
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Jabatan Penting di Sleman Segera Diisi, Bupati Sleman Prioritaskan Eselon 3 dan 4
-
Bupati Sleman "Diwanti-wanti" Sultan: Pesan Mendalam di Balik Gelar Baru dari Keraton Yogyakarta
-
Rumah dan Bengkel di Pakem Sleman Terbakar, Api Diduga Bermula dari Ledakan Aki
-
Juru Kunci Liga 1: PSS Sleman Terancam Degradasi? Janji Manis Manajemen Bikin Penasaran
-
Akhirnya Punya Rumah Sendiri, DPRD DIY Bangun Gedung Baru Rp293 M usai Puluhan Tahun Numpang