SuaraJogja.id - Teka-teki tentang sosok kekasih baru Kaesang Pangarep tampaknya perlahan mulai terjawab. Netizen tak lagi penasaran dengan sosok Nadya Arifta, yang disebut-sebut sebagai tambatan hati baru setelah Kaesang putus dari Felicia Tissue.
Terbaru, lewat akun Instagram @raffinagita1717, diunggah foto bersama Kaesang dengan Nadya Arifta, pasutri Raffi Ahmad-Nagita Slavina, dan Dony Oskaria.
Di foto itu, mereka berlima foto di belakang meja makan. Nadya Arifta duduk di sebelah Nagita Slavina, sedangkan tiga pria berdiri di belakang mereka.
Tampak Nadya Arifta mengenakan pakaian bermotif bunga-bunga dengan warna dominan biru serta jilbab merah muda. Di foto lainnya, Nadya Arifta akrab foto berdekatan dengan Nagita Slavina.
Baca Juga: Kaesang Pangarep Ajak Nadya Arifta Bertemu Raffi Ahmad, Netizen: Calon Mantu Pak Jokowi
"Semalam Makan Malam Di Andara
Terimakasih sudah berkenan mampir ....
Ditunggu Datang kembali ke Andara ....
@kaesangp
@donyoskaria," tulis @raffinagita1717, Senin (15/11/2021).
Di dalam foto tersebut, diketahui mereka terafiliasi dalam RANS Entertainment. Raffi Ahmad dan Nagita Slavina diketahui sebagai pemiliknya, Dony Oskaria co-founder, dan Kaesang sebagai komisaris.
Namun, perhatian warganet terfokus pada wanita berjilbab yang tak lain adalah Nadya Arifta. Pasalnya, sejak putus dari Felicia Tissue setelah lima tahun berpacaran, muncul berbagai unggahan misterius yang mengindikasikan bahwa Kaesang telah memiliki kekasih baru.
Nama Nadya Arifta pun sering disebutkan sebagai pasangan baru Kaesang hingga menuai kontroversi. Sebab, dikabarkan bahwa Kaesang mengakhiri hubungan dengan Felicia Tissue lewat cara ghosting dan menemukan gandengan baru dalam waktu singkat.
Kini, melihat Kaesang tampak mulai percaya diri tampil bersama Nadya Arifta di depan publik, warganet pun memberi berbagai komentar.
Baca Juga: Cie! Kaesang Pangarep Ajak Nadya Arifta Bertemu Raffi Ahmad dan Nagita Slavina
"Cie mas kaesang dah go public niccc," tulis @cah***.
Berita Terkait
-
PSI Jadi Partai Perorangan: Warisan Jokowi untuk Kaesang?
-
Tampak Kompak dengan Wapres Gibran Saat Hadiri Pertemuan, Tas Mewah Kaesang Pangarep Tuai Sorotan: Berapa Harganya?
-
Pandji Pragiwaksono Ganti Kaesang di Foto Keluarga Jokowi: Login Dinasti?
-
Geger! Guntur Romli PDIP Bongkar Tujuan Jokowi Bentuk Partai Super Tbk: Lindungi Kaesang di PSI
-
Doyan Flexing Pakai Private Jet, Ghazyendha Aditya Dibandingkan dengan Kaesang: Anak Jokowi Nebeng Bro
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
Rayakan 270 Tahun Berdirinya DIY, Ratusan Sekolah di Jogja Nabuh Gamelan Serempak
-
Luas Masa Tanam Kedua Turun Drastis, Dinas Pertanian Gunungkidul Sebut Karena Persoalan Air
-
Apresiasi Pemberian Bonus Hari Raya ke Ojol dan Kurir Online, Pakar UGM Soroti Soal Pengawasan Regulasi
-
Polisi Temukan Terduga Pelaku Pembakaran Gerbong KA di Stasiun Yogyakarta, Ini Motifnya
-
Terungkap! Satpam Salah Satu SMA di Sleman Terlibat Jaringan Penyuplai Senpi ke KKB