SuaraJogja.id - Peristiwa sejumlah orang memboyong keranda sambil menyebrangi sungai dengan arus yang deras viral di media sosial. Peristiwa miris tersebut diketahui terjadi di Aceh.
Dikutip dari akun @devina_jasmine_wijaya tampak dalam video yang diunggah sejumlah orang memboyong keranda menyeberangi sungai setinggi lutut orang dewasa dengan arus yang cukup deras.
Sementara itu terlihat pula beberapa orang memperhatikan perjalanan orang yang memboyong keranda itu dari tepi sungai.
Belakangan diketahui bahwa peristiwa yang kemudian viral itu terjadi di Kecamatan Tangse, Pidie, Aceh.
Warga memboyong keranda tersebut melewati sungai selebar 25 meter menuju tempat pemakaman umum yang sudah ada sejak tahun 1960-an.
Dikutip dari akun instagram @aceh.viral, mereka terpaksa menerabas sungai lantaran untuk menuju lokasi pemakaman tidak ada jembatan yang menghubungkan.
Video warga yang memboyong keranda menyeberangi sungai itupun mendapat beragam komentar netizen.
"Kalo gk jmbatan beton, buatlah jmbatan gantung, kasian masy. disana....," kata dol****
"Kasian koc bisa ya GK di bangun jembatan jangan tunggu dari atasan warga desa tu ja patungan buat jembatan gantung kalau gak dana desa pakek buat jembatan kan bahaya kalau kek gitu," tulis sya*****
Baca Juga: 10 Artis Menikah dengan Orang Aceh, Fira Yuniar hingga Ria Ricis
"Sedih kali," kata ari*****
"Menetes air mata melihat nya," kata ikh****
"Kayak film rahasia ilahi," kata end*****
Berita Terkait
-
Viral Keluarga Ngaku Kerabat Rekan Satoshi Nakamoto, Minta Jatah Bitcoin Rpp450 Triliun
-
Viral Wanita Balas Dendam saat Diajak Mantan Balikan, Dulunya Korban Selingkuh
-
Viral Momen Fotografer Jomblo Minta Pengantin Pose Halal, Warganet: Keblablasan
-
Viral Pengantin BAB Pakai Gaun Ditemani Bridesmaid, Warganet: The Real Bestie Nih
-
Viral Penggemar Kpop Menikah, Konsepnya Bak Konser Sungguhan
Terpopuler
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 4 Cushion Wardah untuk Tutupi Kerutan Lansia Usia 50 Tahun ke Atas
- 5 Mobil Bekas Rp30 Jutaan yang Cocok untuk Guru Honorer: Solusi Ekonomis untuk Mobilitas Sehari-hari
- Ketua KPK Jawab Peluang Panggil Jokowi dalam Kasus Korupsi Kuota Haji
Pilihan
-
Tragis! Bocah 6 Tahun Tewas Jadi Korban Perampokan di Boyolali, Ibunya dalam Kondisi Kritis
-
Pasar Modal Bergejolak, OJK Imbau Investor Rasional di Tengah Mundurnya Dirut BEI
-
5 HP Memori 128 GB di Bawah Rp2 Juta Terbaik Awal 2026: Kapasitas Lega, Harga Ramah di Kantong!
-
5 HP Murah Mirip iPhone Terbaru: Gaya Mewah Boba 3 Mulai Rp900 Ribuan!
-
Rupiah Melemah ke Rp16.786, Tertekan Sentimen Negatif Pasar Saham
Terkini
-
Gustan Ganda di Sidang Tipikor: Dana Hibah Pariwisata Bukan Strategi Pemenangan Pilkada Sleman 2020
-
UU Keistimewaan DIY Tinggal Cerita Sejarah, GKR Hemas Desak Masuk Pembelajaran Sekolah
-
PSIM Yogyakarta Lepas Kasim Botan, Manajer Tim Spill Pemain Asing Baru
-
Isu Reshuffle Kabinet Kian Menguat, Akademisi Nilai Menteri Sarat Kritik Layak Jadi Evaluasi
-
Tampil Gaya dengan Budget Rp80 Jutaan: 3 Mobil Bekas 'Aura Masa Kini' yang Wajib Dilirik!