SuaraJogja.id - Kini resmi menjadi panglima TNI, masa lalu Jenderal Andika Perkasa bisa ke Amerika dibeberkan Sandiaga Uno. Selain itu, viral momen Momota menonton Anthony Ginting sambil rebahan, disertai komentar menggelikan netizen. Di sisi lain, Arsy membuat Ivan Gunawan terkejut saat meminta dibuatkan gaun acara award.
Tak kalah menghebohkan, aset seorang pengusaha di Gunungkidul disita pegawai pajak karena nunggak pajak Rp9,485 miliar. Sementara itu di Bantul, guru yang nekat mengajar meski positif Covid-19 akan diberi sanksi. Berikut lima berita paling banyak dibaca di SuaraJogja.id pada Rabu (17/11/2021):
1. Resmi Jadi Panglima TNI, Sandiaga Uno Beberkan Masa Lalu Jenderal Andika Bisa ke Amerika
Jenderal TNI Andika Perkasa hari ini, Rabu (17/11/2021) resmi dilantik sebagai Panglima TNI. Menparekraf Sandiaga Uno turut memberi selamat serta mengungkap rahasia mantan Kasad tersebut.
Baca Juga: Jadi Panglima, Jenderal Andika Prioritaskan Pembenahan Internal TNI
Bertempat di Istana Negara, Jenderal TNI Andika Perkasa dilantik Presiden Jokowi sebagai Panglima TNI menggantikan Marsekal TNI Hadi Tjahjanto.
2. Momota Nonton Ginting di Indonesia Masters Sambil Rebahan, Netizen: Mainnya Jadi Salting
Tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting hari ini melakoni babak pertama Indonesia Masters menghadapi Kunlavut Vitidsarn di Bali International Convention Center, Nusa Dua. Di tengah namanya yang trending di Twitter muncul foto saat Kento Momota menyaksikan laganya sambil rebahan di pinggir kolam renang.
Anthony Sinisuka Ginting hari ini, Rabu (17/11/2021) melakoni babak pertama gelaran Indonesia Masters 2021. Sayangnya, langkah Ginting harus terhenti setelah takluk dari tunggal putra non unggulan asal Thailand Kunlavut Vitidsarn dengan skor ketat 21-19, 14-21, 13-21.
Baca Juga: Resmi Jadi Panglima TNI, Sandiaga Uno Beberkan Masa Lalu Jenderal Andika Bisa ke Amerika
3. Arsy Hermansyah Minta Dibuatkan Gaun untuk Acara Award, Begini Reaksi Ivan Gunawan
Tingkah anak Ashanty dan Anang Hermansyah, Arsy Hermansyah minta dibuatkan gaun membuat Ivan Gunawan antusias sebagai desainer.
"Hari ini aku dapat klien namanya Arsy, mau show ya?" tanya Ivan Gunawan. "Iya," kata Arsy seperti dikutip dari matamata.com.
4. Bantul Bakal Sanksi Guru yang Nekat Mengajar meski Positif Covid-19
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Jadi Panglima, Jenderal Andika Prioritaskan Pembenahan Internal TNI
-
Resmi Jadi Panglima TNI, Sandiaga Uno Beberkan Masa Lalu Jenderal Andika Bisa ke Amerika
-
Ini Harapan KSAL Kepada Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa
-
Jenderal Andika Perkasa Jadi Panglima TNI, Ini Pesan Puan Maharani
-
Jadi Panglima TNI, Andika Perkasa: Kehormatan Besar Diberikan Kepercayaan oleh Presiden
Terpopuler
- 3 Kerugian AFF usai Menolak Partisipasi Persebaya dan Malut United di ASEAN Club Championship
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- Moto G100 Pro Resmi Debut, HP Murah Motorola Ini Bawa Fitur Tangguh dan Baterai Jumbo
- 5 HP Harga Rp1 Jutaan RAM 8/256 GB Terbaik 2025: Spek Gahar, Ramah di Kantong
- 45 Kode Redeem FF Max Terbaru 4 Juli: Klaim Gloo Wall, Bundle Apik, dan Diamond
Pilihan
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
-
Sekali klik! Link Live Streaming Piala Presiden 2025 Persib vs Port FC
-
7 Rekomendasi Tumbler Kekinian, Kuat Antikarat Dilengkapi Fitur Canggih
Terkini
-
Kicking Off a New Horizon: BRI Mulai Perjalanan Transformasi Berkelanjutan
-
Tak hanya Takbirdha, Dua Orang Penganiaya Driver ShopeeFood di Sleman Juga jadi Tersangka
-
Ricuh Kurir ShopeeFood di Sleman hingga Rusak Mobil, Dua Orang Ditetapkan jadi Tersangka
-
Mengamankan Diri dari Desakan Massa, Penganiaya Driver ShopeeFood di Sleman jadi Tersangka
-
Dalang Penggantian Plat BMW Maut Sleman Terungkap: Kenal Dekat dengan Keluarga Tersangka?