SuaraJogja.id - Gegara jejak cinta segitiganya yang menghebohkan publik, setiap aktivitas Nissa Sabyan kini kerap mengundang nyinyiran. Salah satunya saat ia berfoto dengan Adelia Pasha serta April Jasmine yang menuai komentar netizen.
Diketahui belum lama ini Istri Pasha Ungu mengunggah sebuah potret dengan Nissa Sabyan dan istri Ustaz Solmed, April Jasmine di akun Instagramnya. Terlihat, Nissa Sabyan berpose di tengah di antara Adelia Pasha dan April Jasmine.
Ketiganya kompak melayangkan senyuman ke arah kamera. Namun, vokalis grup musik Sabyan Gambus itu berpose dengan dua jari yang membentuk huruf V.
“Setelah sekian purnama gak ketemu. Mami @apriljasmine85 n @nissa_sabyan…meet up lagi yukss. Di belakang inframe @adit_jagoan,” tulis Adelia Pasha seperti dikutip dari Hops.id.
Unggahan Adelia yang berisi potret bersama Nissa Sabyan dan April Jasmine itu langsung menjadi sorotan netizen.
Banyak yang memuji paras cantik ketiganya. Namun, banyak pula nyinyiran yang datang dari netizen. Nyinyiran itu kebanyakan untuk Nissa Sabyan. Bahkan, ada yang mengomentari gestur tangan pemilik nama lengkap Khoirunnisa itu.
“Hanya bisa bilang sukses buat kalian bertiga, hanya wanita hebat yang bisa menerima ujian terindah dr Allah… Sy yakin mereka wanita wanita terhebat,” komentar netizen.
“Yg tengah jari tangan menandakan Dia yg ke 2 uups maaf,” tulis netizen lain.
“Foto nya bagus tp kok kyk ada yg ganjel ya …hmmmm,” kata yang lain.
Baca Juga: Positif Covid-19, Begini Kondisi Terkini Adelia Pasha
Tak hanya itu, banyak pula warganet yang meminta Adelia untuk berhati-hati. Sebagian mengaku tak ingin menyukai potret tersebut dengan alasan “ada yang di tengah”.
“Hati2 yg 1 na..biar laki2 istrinya uda cantik klo ada obrlan psti di slip juga..ibrt pepata kucing di kasih tulang ya nyambar,” ujar netizen.
“Hati²…. Takutnya kyk Riri,” sahut yang lain.
“Mau ngelike tpi ada yg tengah jdi males,” timpal seorang netizen.
“Awas tiatii jaga suaminya,” ungkap yang lainnya.
“Awas jaga jarak sm yg tengah,” tutur warganet yang lain.
Berita Terkait
-
5 Potret Ririe Fairus di Pernikahan Ria Ricis, Nyaris Bertemu Nissa Sabyan
-
Tante Ernie Takut Anak Dibully Karenanya, Nissa Sabyan Nyaris Papasan Dengan Ririe Fairuz
-
Sama-sama Anggun, Adu Gaya Nissa Sabyan dan Ririe Fairus di Nikahan Ria Ricis
-
Nyaris Berpapasan, eks Istri Tak Tahu Ayus dan Nissa Sabyan Hadiri Acara Ria Ricis
Terpopuler
- 4 Link Video Syur Andini Permata Bareng Bocil Masih Diburu, Benarkah Adik Kandung?
- Pemain Keturunan Rp260,7 Miliar Bawa Kabar Baik Setelah Mauro Zijlstra Proses Naturalisasi
- 41 Kode Redeem FF Terbaru 10 Juli: Ada Skin MP40, Diamond, dan Bundle Keren
- Eks Petinggi AFF Ramal Timnas Indonesia: Suatu Hari Tidak Ada Pemain Keturunan yang Mau Datang
- 4 Rekomendasi Sepatu Running Adidas Rp500 Ribuan, Favorit Pelari Pemula
Pilihan
-
6 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Memori 256 GB, Pilihan Terbaik Juli 2025
-
Prediksi Oxford United vs Port FC: Adu Performa Ciamik di Final Ideal Piala Presiden 2025
-
Ole Romeny Kena Tekel Paling Horor Sepanjang Kariernya, Pelatih Oxford United: Terlambat...
-
Amran Sebut Produsen Beras Oplosan Buat Daya Beli Masyarakat Lemah
-
Mentan Bongkar Borok Produsen Beras Oplosan! Wilmar, Food Station, Japfa Hingga Alfamidi Terseret?
Terkini
-
UMKM Kota Batu Tangguh dan Inovatif Berkat Dukungan Klasterkuhidupku BRI
-
443 Juta Transaksi: Bukti Peran Strategis AgenBRILink untuk BRI
-
Jebakan Maut di Flyover, Pengendara Motor Jadi Korban Senar Layangan! Polisi: Ini Ancaman Berbahaya
-
Gula Diabetasol, Gula Rendah Kalori
-
Angka Kecelakaan di Jogja Turun, Polisi Bongkar 'Dosa' Utama Pengendara yang Bikin Celaka