SuaraJogja.id - Sifat benda padat. Di sekeliling kita terdapat banyak benda padat, baik saat beraktivitas maupun sedang beristirahat.
Maka mengetahui sifat benda padat cukup penting sebagai pengetahuan dan wawasan, terutama saat menyentuhnya.
Benda yang ada di sekitar kita dibagi menjadi tiga jenis yakni benda padat, benda gas dan benda cair. Dari tiga jenis benda itu mempunyai sifat dan ciri yang berbeda-beda.
Untuk mengenali jenis benda itu, kita bisa mengklarifikasinya berdasarkan ciri-cirinya. Benda berwujud dikenal sebagai benda padat.
Baca Juga: Pipa Jarigan Gas Rumah Tangga di Kaltim Bocor, Ini Dugaan Penyebabnya
Benda yang wujudnya cair dikenal sebagai benda cair. Sedangkan benda gas merupakan benda yang wujudnya terlihat dan bisa dirasakan keberadaanya.
Pada kali ini akan dibahas mengenai benda padat beserta sifatnya. Jika kita mengamati di sekitar kita, benda padat merupakan jenis benda yang paling mudah ditemukan.
Adapun contoh benda padat yang berada di sekelilinya kita adalah meja, kursi, batu, keramik, besi, kaca dan sejumlah peralatan rumah tangga lainnya.
Benda ini memiliki sifat dan volume yang tetap. Benda padat mempunyai bentuk, kekerasan serta ukuran yang tidak bisa berubah dengan sendirinya. Sehingga saat benda itu ditaruh di suatu wadah, bentuknya tidak akan mengikuti wadah tersebut.
Benda padat akan berubah jika dipukul, dipanaskan, dipecah, dipotong dan disobek. Selain itu, benda padat bisa berubah bentuknya saat terpengaruh suhu di sekitarnya. Misalnya kapur barus saat ditaruh di sekitar pakaian akan menguap.
Baca Juga: PGN: 23.570 Rumah di Pasuran dan Probolinggo Kini Teraliri Gas Bumi
Namun yang perlu digaris bawahi yakni benda padat tidak selalu mempunyai berat besar. Sebab ada sejumlah benda yang tidak memiliki berat besar disebut dengan benda padat. Misalnya, karet dan busa. Berat benda itu tidak besar, sifatnya lentur dan lunak, namun juga termasuk benda padat.
Berita Terkait
-
Bahlil Usul RI Tambah Kuota Impor Minyak dan Gas LPG dari AS
-
KPK Ungkap Kerugian Negara Akibat Kasus PGN Mencapai USD 15 Juta
-
Kasus Korupsi pada Perjanjian Jual Beli, KPK Tahan Pejabat PGN dan IAE
-
Jakarta Sesak Napas, Industri Diminta Stop Gunakan Batu Bara!
-
Link Masih Aktif! Dapatkan Saldo DANA Gratis Langsung Cair Hari Ini Sebelum Kehabisan!
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan