SuaraJogja.id - Seekor kucing ditemukan bersembunyi di dalam bodi depan sepeda motor, membuat heran sang pemilik sepeda motor.
Kejadian itu viral setelah pemilik sepeda motor merekam dan mengunggah video kejadian itu di TikTok pada Rabu (24/11/2021).
Kala itu ia pergi ke bengkel motor, tetapi bukan untuk servis atau memperbaiki kerusakan pada kendaraannya, melainkan mengeluarkan kucing.
"Ke bengkel servis motor [tanda silang]
Ke bengkel ngeluarin kucing [tanda centang dan emoji menangis]," tulis @salwanflhh di videonya.
Baca Juga: Cowok Gelisah Naik Wahana Bocah Bareng Pacar, Dibilang Warganet kayak Bapak-Anak
Di awal video, tempat pelat nomor depan dilepas, dan terlihatlah di dalamnya ada kucing kecil meringkuk.
Kucing itu tampak ketakutan menengokkan kepalanya sambil melirik keluar. Saat badannya dibelai, ia pun justru makin ketakutan dan bersembunyi lebih dalam.
Begitu badannya pelan-pelan ditarik untuk dibantu keluar, kucing itu langsung lompat dan berlari pergi ketakutan.
"Nangis kasian bgt gatau dr kapan dia disitu," tulis pengunggah video di caption.
Sudah ada lebih dari 71 ribu pengguna TikTok yang memberikan likes untuk video tersebut. Mereka heran memikirkan cara kucing itu bisa masuk ke dalam bodi depan sepeda motor.
Baca Juga: Percaya Diri, Ibu Penjual Gelang Ini Fasih Ngobrol Bahasa Inggris dengan Bule
"Kucing beneran makhluk lentur ya. Anjir bisa2nya masuk situ, padahalkan sempit bgt," komentar seorang warganet.
"Kucing prik," tulis yang lain.
Selain itu, warganet lainnya berkomentar, "Kaget kok bisa tau juga kalau ada kucing di situ?"
Berita Terkait
-
Pemain Jepang Latihan Jelang Timnas Indonesia Nyanyikan Lagu 'Tanah Airku', Jay Idzes Turun Tangan
-
Viral Minimarket Pakai 'Cara Unik' Untuk Hindari Pencurian Susu
-
Viral Guru Honorer Ganti Sepatu Usang Siswa dengan yang Baru Banjir Doa: Berkah Rezekinya
-
Capek Kerja Gegara Gaji Gak 'Worth It', Wanita Ini Malah Dapet Aset Tak Terduga dari Sang Ayah
-
Viral Bocah SD Kendarai Pikap Bawa Teman-temannya Bikin Publik Resah
Terpopuler
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- Gibran Tinjau Makan Gratis di SMAN 70, Dokter Tifa Sebut Salah Sasaran : Itu Anak Orang Elit
- Tersandung Skandal Wanita Simpanan Vanessa Nabila, Ahmad Luthfi Kenang Wasiat Mendiang Istri
- Dibongkar Ahmad Sahroni, Ini Deretan 'Dosa' Ivan Sugianto sampai Rekening Diblokir PPATK
- Deddy Corbuzier Ngakak Dengar Kronologi Farhat Abbas Didatangi Densu: Om Deddy Lagi Butuh Hiburan
Pilihan
-
Lapor Mas Wapres ala Gibran: Kebijakan Strategis atau Populis?
-
Emiten Leasing Boy Thohir Akui PHK Ribuan Karyawan
-
Data Ekonomi China Dorong Rupiah Berotot di Perdagangan Senin Pagi
-
Harga Emas Antam Mulai Naik Lagi, Hari Ini Tembus Rp1.476.000/Gram
-
Marselino Ferdinan Dituduh Biang Kerok Eliano Reijnders Dicoret STY: Kalah Sama Camat...
Terkini
-
Pemicu Pembacokan di Jambusari Diungkap Polisi, Senggolan Mobil jadi Penyulutnya
-
Mengurai Nasib Nelayan Gunungkidul: Terjerat Gaya Hidup Hedon hingga Minim Perlindungan
-
Update Pembacokan di Jambusari, Sleman: Satu jadi Tersangka, Polisi Kejar Dua Pelaku Lain
-
5 Alasan Mengapa Yogyakarta Cocok Jadi Destinasi Liburan Favorit di Akhir Tahun
-
UMKM Konsumtif, Program Penghapusan Utang ala Presiden Prabowo Bisa Tak Efektif