SuaraJogja.id - Bagian hidung yang kelihatan secara kasat mata adalah rongga. Rongga hidung ini dibentuk mempunyai 4 buah dinding, yaitu dinding medial, lateral, inferior, dan superior. Dalam hal ini dibahas rongga hidung atas dinding lateral dan dinding medial, beserta perdaragan dan persarafannya. Lalu apa fungsi rongga hidung?
Dalam makalah di eprints.undip.ac.id, dijelaskan jika rongga hidung ini berfungsi untuk pernapasan dan penghidu.
Secara umum fungsi hidung selain jalan nafas, juga mengatur kondisi udara. Fungsi ini diperlukan untuk mempersiapkan udara yang akan masuk ke dalam alveolus. Di antaranya mengatur kelembapan udara dan mengatur suhu.
Sebagai penyaring atau pelindung, hidung juga berfungsi untuk membersihkan udara dari bakteri. Debu dan bakteri akan melekat pada palut lendir dan partikel – partikel yang besar akan dikeluarkan dengan refleks bersin.
Baca Juga: 7 Fungsi Hidung yang Penting untuk Kehidupan, Salah Satunya untuk Bernyanyi dan Bicara
Palut lendir akan dialirkan ke nasofaring oleh gerakan silia.
Hidung juga sebagai indra penghidu. Partikel bau dapat mencapai daerah ini dengan cara difusi dengan palut lendir atau bila menarik nafas dengan kuat.
Hal lain, hidung juga sebagai resonansi suara yang akan memberikan kualitas suara yang bagus saat bicara atau juga bernyanyi. Hidung ini juga bisa membantu proses pembentukan kata dengan konsonan nasal (m,n,ng) dimana rongga mulut tertutup dan rongga hidung terbuka, palatum molle turun untuk aliran udara.
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Saling Lapor Jelang Coblosan di Pilkada Sleman, Dugaan Money Politic hingga Kampanye saat Masa Tenang
-
Nasib Mary Jane: Komnas Perempuan Desak Pemerintah Perhatikan Hak-Hak Perempuan Rentan
-
3,9 Juta Penumpang Nikmati KA Subsidi, Libur Nataru Diprediksi Melonjak
-
Gelar Aksi di Gedung Dewan, Gabungan Rakyat Gunungkidul Tuntut Anggota DPRD Terlibat Video Tak Senonoh Dinonaktifkan
-
Belum Mendapat Informasi Lanjutan Soal Kepulangan Mary Jane, Keluarga Khawatirkan Hal Ini