Scroll untuk membaca artikel
Pebriansyah Ariefana
Kamis, 09 Desember 2021 | 16:21 WIB
ilustrasi sistem saraf pusat (neurological.org.nz)

3. Fungsi terkait sistem indera seperti, Melihat, menyentuh, mendengar, mencicipi, dan merasakan.

4. Pernapasan, termasuk ritme jantung dan frekuensi napas.

5. Respon terhadap situasi mendesak, stres, dan nyeri atau sakit.

6. Menjalankan proses pencernaan seperti menjalankan proses pencernaan, termasuk merasakan lapar, haus, dan kapan merasa kenyang.

Baca Juga: Waspada Penyakit ISPA di Musim Hujan, Ini Tips Jaga Kesehatan

7. Proses tubuh lainnya, seperti pubertas dan produksi hormon dalam sistem endokrin.

Cara Kerja Jaringan Saraf

Ketika tubuh menerima rangsangan, sel reseptor akan mengirim informasi ini dalam bentuk impuls berupa arus listrik yang akan diteruskan ke saraf sensorik. 

Kemudian, sinyal pesan tersebut dibawa ke otak untuk diterjemahkan. Dari otak, diperintah anggota gerak atau organ tubuh untuk merespon sesuai dengan pesan yang dibawa.

Rusaknya jaringan saraf di bagian tubuh tertentu akibat suatu penyakit atau proses penuaan yang mengakibatkan lumpuh atau terganggunya fungsi bagian tubuh tersebut. 

Baca Juga: Kumpulan Penyakit Akibat Letusan Gunung Api dan Langkah Pencegahannya

Dapat disimpulkan jaringan saraf berfungsi untuk mengkoordinasikan semua kegiatan anggota gerak, mengatur aktivitas organ dalam tubuh yang tidak disadari. 

Load More