SuaraJogja.id - Jika telinga gatal, jangan mengoreknya terlalu dalam. Ini berkaitan dengan fungsi eustachius. Sebab telinga merupakan sebuah organ yang mampu mendeteksi suara yang ada di sekitar.
Namun tak hanya itu, telinga juga berfungsi untuk membantu keseimbangan tubuh. Telinga manusia terdiri dari tiga bagian yaitu:
1. Telinga Luar
Merupakan bagian terluar dari telinga, telinga luar terdiri dari daun telinga, lubang telinga dan saluran telinga luar. Bagian luar telinga berfungsi untuk membantu mengarahkan suara ke dalam liang telinga dan akhirnya menuju gendang teliga.
Telinga dalam tersusun atas dua bagian tulang, yaitu tulang labiyrinth yang menonjol dan tulang membran labyrinth.
Merupakan rongga udara di belakang gendang telinga yang terdiri dari tiga tulang pendengaran yaitu: martil, incus dan stapes.
Ujung saluran Eusthacius berada di tengah telinga yang berfungsi untuk menyeimbangkan tekanan udara pada bagian telinga bagian luar dan tengah.
Baca Juga: Struktur Lengkap dengan Fungsi Daun Telinga
Saluran Eusthacius merupakan saluran penghubung antara telinga luar dengan telinga bagian tengah, pada saluran ini suara dikumpulkan dan diatur gelombang frekuensinya agar sesuai dengan telinga manusia.
Saluran Eusthacius sering tersumbat, hal ini disebabkan karena adanya tekanan udara yang mendadak, seperti dalam perjalanan mobil ke atas gunung. Bisa juga terjadi karena adanya peradangan sekitar telinga seperti infeksi nafosaring atau influenza.
Kondisi tersebut membuat tekanan udara dalam telinga tengah meningkat sehingga gendang telinga terdorong keluar.
Jika kondisi tersebut terjadi akan ada reaksi seperti telinga berdenging atau tuli.
Dikutip dari laman Alodokter.com, fungsi saluran eusthacius adalah menyamakan tekanan didalam dan luar telinga, serta mengeluarkan cairan dari telinga bagian tengah yag letaknya dibelakang gendang telinga.
Telinga yang memiliki tekanan seimbang dan bebas cairan membantu gendang telinga bergetar secara normal. Getaran inilah yang menentukan kualitas pendengaran Anda.
Berita Terkait
-
5 Kebiasaan Sepele Anak Penyebab Iritasi Telinga, Nomor 2 Paling Sering Terjadi
-
Daun Telinga Mpok Alpa Layu Sebelum Wafat, Tanda Kematian atau Mitos?
-
Momen Terakhir Mpok Alpa, Warganet Salfok Daun Telinga Sang Komedian Sudah Layu
-
Gengsi Hajatan 'Sound Horeg' Berujung Petaka, Warga Ramai-Ramai Berobat ke Poli THT
-
Telinga Sakit saat Pakai TWS? Ini 5 Rekomendasi Earbuds Paling Nyaman untuk Pemakaian Lama
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
Terkini
-
Kisah Ironis di Jogja: Bantu Ambil Barang Jatuh, Pelaku Malah Kabur Bawa Dompet dan Ponsel
-
Jaga Warga Diminta Jadi Pagar Budaya Penjaga Harmoni Yogyakarta
-
DANA Kaget Spesial Jumat Berkah untuk Warga Jogja: Rebutan Saldo Gratis Hingga Rp199 Ribu!
-
Pengujian Abu Vulkanik Negatif, Operasional Bandara YIA Berjalan Normal
-
Tabrakan Motor dan Pejalan Kaki di Gejayan Sleman, Nenek 72 Tahun Tewas di Lokasi