SuaraJogja.id - belum lama ini selebgram Rachel Florencia membagikan pengalaman tak biasa saat menghadapi para wibu. Ia mengaku pernah ditawar dengan nilai fenomenal.
Lewat podcast Curhat Bang Denny Sumargo baru-baru ini, Rachel Florencia mengungkapkan kesannya menanggapi tingkah polah para wibu yang menjadikannya sebagai wifu atau istri online.
Brand Ambassador klub Esports Evos tersebut mengaku pernah mendapat pesan mengejutkan dari salah seorang wibu. Ia mengaku pernah ditawar dengan nilai yang tak main-main. Nilainya hingga miliaran.
“Bisa temenin aku gak? Sehari berapa?” katanya mencontohkan.
Baca Juga: Denny Sumargo Sempat Gelisah Lihat Pertandingan Indonesia Lawan Singapura
"Yang lebih parah lagi, ada salah seorang penggemar yang bahkan ingin mem’booking’nya semalam dengan imbalan uang sebesar Rp2 miliar. Ada, tapi kayak … enggak aku ini jugalah (layani), kayak mungkin ini orang iseng doang,” lanjutnya.
Tak hanya itu, selebgram kelahiran Cianjur 29 Februari 2000 tersebut mengaku ada pula penggemar wifu yang mengirimi foto-foto tak seronoh
“Ngirimin foto itu (foto kemaluan) di DM,” ujar alumni Universitas Katolik Parahyangan tersebut.
Lebih lanjut, Rachel menduga orang yang iseng terhadap dirinya tersebut kemungkinan hanya akun bodong.
Kendati demikian, ternyata ada pula akun terverifikasi yang telah mengirim DM dengan pesan vulgar dan itu memiliki nama besar juga di dunia hiburan.
Baca Juga: Nyaris Diguna-guna Mantan Pegawai, Denny Sumargo: Gue Ada Firasat Enggak Enak
“Dia punya nama (orang ternama) kan, terus kayak, ‘ayo’.”
Rachel tidak menyebutkan secara spesifik siapa orang terkenal yang telah mengirim DM tak sopan padanya, tapi ia sedikit memberi clue.
“Public figure, hukum, ngajakin ketemu doang,” tukasnya.
Berita Terkait
-
Denny Sumargo Lapor Balik, Farhat Abbas: Dia Ketakutan Dipenjara!
-
Farhat Abbas Ajukan Perdamaian, Denny Sumargo Tegas Tolak Cabut Laporan
-
Polemik Donasi Agus Salim vs Teh Novi Memanas, Denny Sumargo Menyesal Sempat Bantu?
-
Reaksi Farhat Abbas Dipolisikan Denny Sumargo Terkait Dugaan Pengancaman: Dia Ketakutan
-
Hasil Sementara Polling Donasi yang Dibuka Denny Sumargo, Paling Sedikit Diberikan ke Agus Salim
Terpopuler
- Pernampakan Mobil Mewah Milik Ahmad Luthfi yang Dikendarai Vanessa Nabila, Pajaknya Tak Dibayar?
- Jabatan Prestisius Rolly Ade Charles, Diduga Ikut Ivan Sugianto Paksa Anak SMA Menggonggong
- Pengalaman Mengejutkan Suporter Jepang Awayday ke SUGBK: Indonesia Negara yang...
- Ditemui Ahmad Sahroni, Begini Penampakan Lesu Ivan Sugianto di Polrestabes Surabaya
- Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Pilihan
-
Tepok Jidat! Arab Saudi Kuat Banget, Timnas Indonesia Bisa Menang Nggak?
-
5 HP Redmi Sejutaan dengan Baterai Lega dan HyperOS, Murah Tapi Kencang!
-
Hak Masyarakat Adat di Ujung Tanduk, Koalisi Sipil Kaltim Mengecam Kekerasan di Paser
-
Waspada, Kebiasaan Matikan Lampu Motor di Siang Hari Bisa Berujung Bui
-
Kenaikan PPN 12% Jadi Nestapa Kelas Menengah, Orang Kaya Sulit Dipajaki?
Terkini
-
TPST Piyungan Overload, Menteri LHK Desak DIY Olah Sampah Sisa Makanan Jadi Cuan
-
Waspada Penjual Minyak Goreng Keliling, Pedagang di Bantul Rugi Jutaan Rupiah
-
Ternyata Ini Alasan Kenapa Ketika Hujan Tiba Muncul Perasaan Sedih hingga Galau
-
DLH: Selain Atasi Sampah, Keberadaan TPST di Bantul Mampu Serap Tenaga Kerja hingga Ratusan Orang
-
Kecewa Masih Lihat Tumpukan Sampah di Depo Mandala Krida, Menteri Lingkungan Hidup Bakal Panggil Pemkot Jogja