SuaraJogja.id - Kekesalan dirasakan Awkarin kala menyaksikan klarifikasi Janariyah, ibunda Gaga Muhammad. Ia membagikan unggahan yang memperlihatkan dirinya kala menyaksikan perbincangan Janariyah dengan Nikita Mirzani di YouTube.
Awkarin mengaku tak lulus uji kesabaran saat menyimak tayangan tersebut.
"Tes uji kesabaran. Ternyata saya tidak lulus juga @ameliakbar," katanya pada Kamis (6/1/2022).
Awkarin pun mengkritik pernyataan Ibunda Gaga Muhammad yang menyarankan agar orang tua Laura Anna tak melakukan operasi. Bagi Awkarin, orang tua Laura Anna mengingin yang terbaik demi kesembuhan sang anak.
Baca Juga: Ibu Gaga Muhamad Sebut Keluarga Laura Anna Mengarang Cerita, Curigai Penyebab Kematian
"Dokter udah bilang, hanya 1000:1 yang sembuh dari operasi ini, udah tau dokter ngomong gitu kenapa masih dilakukan?" TSAAYYY. Itu namanya orang tua pengen yang terbaik buat anaknya apa pun ya ditempuh untuk kesembuhan anaknya apa pun ya ditempuh untuk kesembuhan anaknya. Komedi awal tahun," ujarnya, dikutip Hops.id--jaringan Suara.com.
Tak hanya itu, Awkarin bahkan menyoroti tas Gucci seharga Rp35 juta yang dikenakan Ibunda Gaga Muhammad. Ia menyindir Janariyah, yang mengaku tak punya duit untuk membeli pampers buat Laura Anna.
"Beli popok katanya enggak ada duit?" tulis Awkarin.
Awkarin mengungkapkan suatu waktu dirinya dan Gaga hendak mengisi bensin. Lantaran pombensin yang ia datangi tak menyediakan pembayaran dengan debit, Awkarin pun meminta Gaga untuk mengambil uang cash di mesin ATM.
Saat itulah Awkarin memberi tahu pin ATM miliknya kepada Gaga Muhammad.
Baca Juga: Awkarin Ngaku ATM-nya Pernah Digesek Tanpa Izin, Sentil Gaga Muhammad?
"Terus one day, abis jalan ih, dia minta tolong isiin bensin. Gue bilang iya isi aja. Kebetulan pom bensin di Cibubur yang waktu itu kita isi bensin, ternyata gabis apake kartu debit (gue gaada cash). Tapi ada ATM di situ. Jadi geu bilang ke doski 'Babe nih kartu aku *gue kasih pinnya* (IYA GUE TAU GUE JUGA BEGO NGAPAIN NGASIH PIN. TAPI DULU GUE PERCAYA BGT) kamu ambil aja 500rb."
Berita Terkait
-
7 Potret Artis Salat Id di Hari Raya Idulfitri 2025, Ada Ruben Onsu!
-
Singgung Revisi UU TNI, Awkarin Diserang Gegara Dukung Prabowo Saat Pilpres 2024
-
Serasi Berbusana Pengantin Minang, Awkarin dan Abyakta Ernoult Menikah?
-
Latar Belakang Mentereng Keluarga Awkarin, Ayahnya Baru Dilantik Jadi Kepala RS
-
Lamar Brisia Jodie, Jonathan Alden Malah Ramai Dicibir: Kalau Nikah Kadonya Water Heater
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan