SuaraJogja.id - Jasad seorang bocah perempuan yang diduga migran dari Venezuela ditemukan di sungai Rio Grande di perbatasan Meksiko dan Amerika Serikat, kata pejabat berwenang pada Selasa.
Temuan itu menambah daftar kasus migran yang tewas saat berusaha mencapai AS.
Otoritas AS telah meminta bantuan untuk mencari seorang anak perempuan yang mengenakan jaket merah, celana jin dan kaus kaki putih.
Petugas migrasi Meksiko menemukan jasad bocah itu di hamparan sungai di Ciudad Acuna yang berbatasan dengan Texas.
Baca Juga: 9 Gaya Prilly Latuconsina Liburan di Amerika, Bajunya Bikin Salfok
Badan migrasi Meksiko mengatakan dalam pernyataan bahwa mereka menyesali kematian anak itu. Mereka merilis foto yang memperlihatkan dua petugas dengan rompi pelampung jingga mengangkat jasadnya dari sungai.
Banyak migran telah tewas dalam upaya melintasi Meksiko untuk mencapai perbatasan utara dengan AS, termasuk orang dewasa dan anak-anak yang tenggelam saat menyeberangi sungai yang membelah kedua negara itu.
Jumlah migran Venezuela yang melintasi Meksiko melonjak pada 2021, dan pemerintah Meksiko bulan ini memberlakukan aturan baru visa bagi pendatang dari Venezuela untuk mengurangi laju migrasi.
Berita Terkait
-
Makin Panas, Kapal Buatan China Bakal Dikenakan Tarif Tinggi Oleh Trump
-
Iming-iming Gaji Besar, Unit Apartemen Kalibata City Disulap jadi Penampungan Pekerja Migran Ilegal
-
Dilarang Sekolah, Bocah Perempuan Afghanistan Dipaksa Jadi Penenun Karpet
-
Sri Mulyani Jalin Komunikasi Intens dengan Dubes AS Soal Tarif Resiprokal
-
Jerit Pelaku UMKM China Imbas Tarif Trump: Kami Kewalahan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan