SuaraJogja.id - Berikut ini jumlah pulau di Indonesia. Indonesia merupakan negara yang terletak di benua Asia, khususnya Asia Tenggara. Negara ini merupakan negara kepulauan karena memiliki pulau-pulau besar dan kecil dengan jumlah yang luar biasa banyak.
Menurut Undang-Undang Nomor 6 Tahun 1996 tentang Perairan Indonesia, jumlah pulau di Indonesia adalah 17.508 pulau. Kemudian ada permasalahan effective occupation dan Indonesia pun lepas kedaulatan atas Pulau Sipadan, Pulau Yako, Pulau Kambing, dan Pulau Ligitan. Akhirnya atas terjadinya hal tersebut, Pemerintah Indonesia mulai mencegah hilangnya kedaulatannya atas pulau-pulau kecil di pinggir Indonesia.
Tindakan yang dilakukan oleh Pemerintah Indonesia adalah menetapkan regulasi, berperan dalam United Nation Group of Expert on Geographical Names, pembangunan sarana prasarana hingga infrastruktur di pulau terluar Indonesia. Jumlah pulau diindonesia pada tahun 2019 ada sebanyak 16.671 dan ada sebanyak 16.771 pada tahun 2020. Kemudian pada 23 Agustus 2021, terdapat sekitar lebih dari 17.000 pulau..
Pulau-pulau di Indonesia ada yang besar dan ada pulau yang kecil. Pulau-pulau besar di Indonesia adalah Pulau Kalimantan, Pulau Sulawesi, Pulau Jawa, Pulau Papua, Pulau Sumatera. Pulau-pulau kecil di Indonesia berjumlah ribuan. Pulau tersebut yakni seperti Pulau Bali, Pulau Madura, Pulau Nusa Tenggara, Pulau Maluku, dan lain sebagainya.
Baca Juga: Semangat Nasionalisme dan Patriotisme untuk Memajukan Bangsa dan Negara
Pulau Papua memiliki luas sekitar 786.000 km persegi. Pulau ini juga kerap disebut dengan Pulau New Guinea. Kemudian ada Pulau Kalimantan yang memiliki luas sekitar 743.330 km persegi. Ketiga yakni Pulau Sumatera yang memiliki luas sekitar 443.065 km persegi.
Kemudian selanjutnya adalah Pulau Sulawesi. Pulau ini memiliki luas mencapai 174.600 km persegi. Pulau terbesar di Indonesia selanjutnya adalah Pulau Jawa. Pulau ini mencapai luas 126.700 km persegi dan mayoritas penduduk Indonesia menduduki pulau ini.
Demikian penjelasan terkait dengan jumlah pulau di Indonesia beserta pulau besar di Indonesia dan pulau kecil di Indonesia. Pulau-pulau ini terbentang dari sabang hingga merauke. Oleh karena kondisi geografis tersebut, Indonesia disebut dengan negara kepulauan dan menjadi jalur perdagangan antar negara. Hal ini juga cukup menguntungkan Indonesia.
Kontributor : Annisa Fianni Sisma
Baca Juga: Kuota Pupuk Subsidi Terbatas, Pemprov Lampung Bantu Petani dengan Pupuk Non Subsidi
Berita Terkait
-
Thailand Kecewa: Lembaga Amerika Serikat Mengakui Lompatan Produksi Beras Indonesia
-
Tingginya Cuma Beda 2 Cm, Pemain Keturunan Jakarta Bisa Gantikan Elkan Baggott di Timnas Indonesia
-
Egy Maulana Vikri Bikin Gol Spektakuler Kecoh 3 Pemain di Laga Dewa United vs Malut United
-
Debutan Tim Indonesia di Sudirman Cup 2025, Ada Alwi hingga Bagas/Fikri
-
3 Pemain Timnas Indonesia yang Bisa Juara di Klubnya Seperti Dean James
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
-
5 Rekomendasi HP dengan Kecerahan Layar Maksimal di Atas 1000 Nits, Jelas dan Terang di Luar Ruangan
Terkini
-
Jabatan Penting di Sleman Segera Diisi, Bupati Sleman Prioritaskan Eselon 3 dan 4
-
Bupati Sleman "Diwanti-wanti" Sultan: Pesan Mendalam di Balik Gelar Baru dari Keraton Yogyakarta
-
Rumah dan Bengkel di Pakem Sleman Terbakar, Api Diduga Bermula dari Ledakan Aki
-
Juru Kunci Liga 1: PSS Sleman Terancam Degradasi? Janji Manis Manajemen Bikin Penasaran
-
Akhirnya Punya Rumah Sendiri, DPRD DIY Bangun Gedung Baru Rp293 M usai Puluhan Tahun Numpang