SuaraJogja.id - Seorang pria mengaku sebagai pacar Fuji di media sosial. Tak ayal, banyak warganet yang menghujat dia.
Pengakuan pria tersebut diunggah oleh akun Instagram @lambegosiip. Pria yang belum diketahui identitasnya tersebut mengaku sakit hati melihat hubungan Fuji dengan Thariq Halilintar saat ini.
"Saya mau sedikit klarifikasi yang sedang ramai sekarang Thariq dan Fuji. Jujur Fuji itu pacar saya sebenarnya. Jadi jujur saya merasa sakit hati melihat mereka mesra-mesraan bagaikan suami istri," kata pria tersebut, dikutip Hops.ID--jaringan Suara.com, Senin (7/3/2022).
"Tapi ya mau gimana lagi kan mereka udah naik namanya. Terima kenyataan lah. Sebenarnya Fujii itu pacar saya, kita pernah satu kelas sama-sama," katanya.
Para warganet yang melihat pengakuan si pria tadi beramai-ramai memberikan komentarnya. Bukannya didukung, hampir semua warganet mencibir dan tidak percaya dengan pengakuan si pria tadi.
"Halu bang, tidurnya kurang miring," kata warganet.
"Ada aja tingkah orang mau pansos," kata warganet.
"Bangun woy, mimpi lo kejauhan," kata warganet.
"Mungkin dia yang merasa pacar fuji, dan fuji tidak merasa. Artinya cinta bertepuk sebelah tangan," kata warganet lain.
Baca Juga: 10 Potret Rumah Thariq Halilintar, Hunian Sementara Agar Lebih Dekat dengan Fuji
Terlepas dari itu, hubungan Fuji dan Thariq Halilintar memang menjadi perbincangan yang fenomenal tahun ini.
Meski Fuji dan dan Thariq Halilintar terhitung belum cukup lama saling mengenal, namun akibat merasa cocok, mereka pun akhirnya memilih untuk berpacaran.
Fuji dan Thariq Halilintar pun akhirnya meresmikan hubungan mereka pada 29 Januari 2021.
Semenjak itu, adik ipar Vanessa Angel dan adik kandung Atta Halilintar ini kerap terlihat selalu bersama dan kerap memposting hubungan kemesraan mereka di media sosial.
Berita Terkait
-
10 Potret Rumah Thariq Halilintar, Hunian Sementara Agar Lebih Dekat dengan Fuji
-
Elly Sugigi Tak Terima Masih Dihujat Fans Fuji, Ancam Lapor Polisi: Punya Tangan tuh Hati-hati!
-
Fuji dan Thariq Halilintar Dikabarkan Segera Nikah, Ruben Onsu Siap Endorse Besar-besaran
-
Terpopuler: Ciri Orang Pintar, Resep Kue Bawang Mama Fuji
-
5 Potret Fuji di Akikah Baby Ameena, Sudah Cocok Jadi Ibu?
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
Terkini
-
Dana Desa 2026 Terancam Dipangkas, Pengembangan Koperasi Merah Putih di Bantul Terkatung-katung
-
Gengsi Maksimal, Dompet Santai! 4 Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan yang Bikin Melongo
-
Tak Kenal Pelapor, Muhammadiyah Minta Pandji Lebih Cermat dan Cek-Ricek Materi Stand Up
-
Trump Makin Dar-Der-Dor, Pakar Sebut Tatanan Dunia Terguncang, Picu Aksi Teroris
-
Kekecewaan Keluarga Diplomat Arya Daru usai Polisi Setop Penyelidikan, Ada Sederet Kejanggalan