SuaraJogja.id - Setelah memblokir Instagram, sebagai gantinya, pelaku industri teknologi di Rusia akan meluncurkan Rossgram.
Rossgram akan diluncurkan pada 28 Maret. Aplikasi ini tidak hanya untuk berbagi foto, tapi juga memiliki layanan berbayar dan urun dana.
"Rekan saya Kirill Filimonov dan kelompok pengembang kami sudah siap dengan peristiwa ini dan tidak ingin melewatkan kesempatan membuat jejaring sosial populer tersebut versi Rusia, oleh anak bangsa," kata direktur hubungan masyarakat Rossgram, Alexander Zobov.
Zobov membagikan foto di platform Vkontakt tentang Rossgram, pilihan warna dan tata letak aplikasi tersebut mirip Instagram.
Rusia sejak beberapa waktu belakangan sedang gencar mengembangkan teknologi dalam negeri, salah satunya ponsel AYYA T1 buatan konglomerasi Rostec.
Pada November 2021, Gazprom Media meluncurkan Yappy, platform mirip TikTok.
Regulator komunikasi Rusia Roskomnadzor memblokir Instagram sejak pekan lalu karena Meta Platforms, perusahaan induk Instagram dan Facebook, mengizinkan unggahan bernada kebencian tentang Rusia.
Meta beralasan adalah salah mencegah Ukraina mengekspresikan kemarahan mereka atas invasi Rusia. [ANTARA]
Baca Juga: Diblokir Platform Media Sosial, Rusia akan Luncurkan Pengganti Instagram
Berita Terkait
-
Diblokir Platform Media Sosial, Rusia akan Luncurkan Pengganti Instagram
-
Gedung Teater Tempat Warga Berlindung Ditembak Rusia, Joe Biden Sebut Putin Penjahat
-
MotoGP Unggah Momen Jadul di Sentul 1997, Warganet Indonesia Ramai Memuji: Semoga Lancar
-
Rusia Bikin Rossgram Gantikan Instagram
-
Siap-siap! Aleix Espargaro Bakal Bagikan Helm Istimewa Miliknya secara Cuma-Cuma, Syaratnya Tak Terduga
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Matic untuk Keluarga yang Irit BBM dan Murah Perawatan
- 58 Kode Redeem FF Terbaru Aktif November 2025: Ada Item Digimon, Diamond, dan Skin
- 5 Rekomendasi Mobil Kecil Matic Mirip Honda Brio untuk Wanita
- Liverpool Pecat Arne Slot, Giovanni van Bronckhorst Latih Timnas Indonesia?
- 5 Sunscreen Wardah Untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Bantu Atasi Tanda Penuaan
Pilihan
-
Trofi Piala Dunia Hilang 7 Hari di Siang Bolong, Misteri 59 Tahun yang Tak Pernah Tuntas
-
16 Tahun Disimpan Rapat: Kisah Pilu RR Korban Pelecehan Seksual di Kantor PLN
-
Harga Pangan Nasional Hari Ini: Cabai Makin Pedas
-
FIFA Atur Ulang Undian Piala Dunia 2026: 4 Tim Unggulan Dipastikan Tak Segrup
-
Pengusaha Sebut Ketidakpastian Penetapan UMP Bikin Investor Asing Kabur
Terkini
-
Wajib Izin! Nasib Juru Parkir Pasar Godean di Ujung Tanduk, Apa Untungnya?
-
Beyond ATM: Cara BRI Proteksi Uang Anda di Era Perbankan Digital
-
Kritik Tajam MPBI DIY: Pemerintah Disebut Pakai Rumus Upah yang Bikin Buruh Gagal Hidup Layak
-
Pemkot Yogyakarta Targetkan 100 Rumah Tak Layak Huni Selesai Direnovasi Akhir Tahun 2025
-
Trah Sultan HB II Ultimatum Inggris! Ribuan Manuskrip Geger Sepehi 1812 Harus Dikembalikan