SuaraJogja.id - Baru beberapa menit diunggah, foto Shin Tae-yong bersama dengan Asnawi Mangkualam langsung diserbu netizen. Tercatat lebih dari 14 ribu netizen memberikan tanda like di unggahan tersebut.
Diketahui di tengah training camp Timnas Indonesia U-19, pelatih Shin Tae-yong nyatanya tak lupa menyempatkan menyaksikkan laga Asnawi Mangkualam bersama Ansan Greeners.
Selain mengunjungi eks penggawa PSM Makassar tersebut, Shin juga ingin menjenguk putra keduanya yang tahun ini tengah melakoni debut bersama dengan Asnawi di Ansan Greeners.
Shin Tae-yong pun menyempatkan foto bersama Asnawi Mangkualam serta putranya Shin Jae-hyuk.
Baca Juga: Ditonton Shin Tae-yong, Asnawi Mangkualam Main Kurang dari 10 Menit di Ansan Greeners
Foto yang baru diunggah kurang dari 15 menit itupun langsung diserbu netizen. Foto kolase tersebut bahkan sudah mendapatkan tanda like lebih dari 14 ribu.
Tak sedikit dari netizen yang menyelipkan komentar bahwa Asnawi Mangkualam merupakan anak kesayangan dari Shin Tae-yong.
"Anak kesayangan," koemntar ry****
"Anaknya ada dua ya coach di situ," tulis set*****
"Anak STY semua," kata wal*****
Baca Juga: Ada Asnawi Mangkualam, Staf Pelatih Timnas Indonesia Nonton Laga Ansan Greeners
"Anak kesayangan niiih senggol dong," sebut is*****
Sementara itu tertulis dalam keterangan foto yang diunggah, kedatangan Shin Tae-yong ke markas Ansan Greeners tak lain untuk berdiskusi sekaligus rapat bersama pelatih agar Asnawi bisa dipanggil memperkuat Timnas Indonesia di gelaran SEA Games.
"Saya datang ke stadium jeonnam untuk meeting dengan pelatih Cho agar Asnawi dapat dipanggil ke SEA Games sekalian nonton anak saya yang ke 2 debut pada tahun ini," tulisnya.
Berita Terkait
-
Eks Petinggi Barcelona Ikut Pantau Ole Romeny Bersama Patrick Kluivert, Mau Apa?
-
Jadwal Pertandingan Pemain Keturunan Timnas Indonesia Sabtu dan Minnggu Ini 19-20 April 2025
-
Pascal Struijk Bertemu Patrick Kluivert, 4 Kelebihannya Bisa Jadi Aset Emas Timnas Indonesia
-
Patrick Kluivert Nonton Ole Romeny Kalah, Cuma 9 Kali Dapat Bola
-
Media Inggris: Elkan Baggott Menikmati Sore dengan Solid
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan