SuaraJogja.id - Setelah empat tahun membuat para penggemar menanti, grup K-pop BIGBANG kembali dengan single teranyar "Still Life" yang langsung menduduki puncak tangga lagu di Korea Selatan dan luar negeri.
Setelah dirilis pada Senin tengah malam, lagu "Still Life" langsung menempati puncak tangga lagu iTunes dunia, juga tangga streaming musik Asia seperti Melon, QQ Music dan Line Music di Korea, China dan Jepang.
"Still Life," juga disebut, "Spring, Summer, Fall and Winter," dalam bahasa Korea, adalah lagu dengan melodi soft rock di mana G-Dragon dan T.O.P. berperan sebagai penulis lirik dan komposer.
"Ini adalah lagu yang didorong oleh metafora puitis dan narasi sebagai pengganti penampilan intens dan musik spektakuler," kata YG Entertainment dalam sebuah pernyataan, dikutip dari Korea Times, Selasa.
"Dalam melodi yang indah, band ini menyampaikan emosi mendalam yang beresonansi dengan penggemar di seluruh dunia."
Setelah merilis "Flower Road" pada 2018, BIGBANG hiatus karena anggotanya harus menjalani wajib militer.
BIGBANG memulai debut sebagai grup beranggotakan lima orang pada 2006, dan telah meluncurkan lagu hits seperti "Fantastic Baby". Pada 2019, Seungri meninggalkan BIGBANG setelah didakwa atas berbagai tuduhan, termasuk prostitusi untuk pengusaha asing dan judi.
Berita Terkait
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
-
5 Rekomendasi HP 5G Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp1 Jutaan!
-
Promo Suuegeerr Alfamart Jelang Ramadan: Tebus Minuman Segar Cuma Rp2.500
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
Terkini
-
Berakhir Damai, Ini 6 Fakta Kasus 'Jambret Janti' yang Diselesaikan Lewat Restorative Justice
-
Kejari Sleman Isyaratkan Segera Umumkan Tersangka Baru Kasus Dugaan Korupsi Dana Hibah Pariwisata
-
Heboh Kasus Hogi Minaya, Karena Bikin Dua Jambret di Sleman Tewas, Sri Sultan Angkat Bicara
-
Kawal Kasus Hogi, JPW Singgung Aturan KUHAP Baru dan Batas Waktu SKP2
-
Swiss-Belhotel Airport Yogyakarta Gelar Fun Kids Swimming Competition