SuaraJogja.id - Enam sekolah di Kota Bengaluru, India selatan, pada Jumat mendapat ancaman bom, kata polisi, yang lantas melakukan pemeriksaan di seluruh kota tersebut.
"Enam sekolah menerima ancaman bom, operasi penggeledahan masih berlangsung dan hampir selesai dan sejauh ini tidak ada yang ditemukan," kata Komisaris Kepolisian Bengaluru Kamal Pant seperti dikutip dari Antara, Jumat (8/4/2022).
Neev Academy, sekolah internasional di timur Bengaluru, melalui sebuah pesan kepada orang tua murid mengatakan bahwa ancaman tersebut dikirim via email dan sekolah langsung dievakuasi seraya tim penjinak bom melakukan penyisiran.
"Kami meminta Anda untuk tetap tenang, sebab situasinya terkendali dan tidak perlu panik," tulis pesan tersebut yang dilihat Reuters.
Baca Juga: Ada Ancaman Bom, Pesawat Malaysian Airlines Digeledah di Bandara Bangladesh
Bengaluru dikenal sebagai Silicon Valley India sekaligus rumah bagi perusahaan multinasional seperti Amazon, Google Alphabet dan Infosys.
Berita Terkait
-
Pentingnya Fasilitas Pendidikan Terintegrasi dengan Perumahan: Investasi Terbaik untuk Masa Depan
-
Indonesia Kuasai Pasar Industri Media dan Hiburan se-Asia, Saingi China dan India
-
5 Fakta Film Melukis Harapan di Langit India, Ada Raffi Ahmad yang Kini Jadi Pejabat
-
Nggak Bebas Berekspresi dan Nggak Modis Jadi Alasan Siswa Abaikan Aturan
-
Prabowo Saja yang Terpajang, Siswa Copot Foto Gibran di Sekolah, Netizen: Sampai Segitunya
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
- Pandji Pragiwaksono Ngakak Denny Sumargo Sebut 'Siri na Pace': Bayangin...
- Beda Penampilan Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Mama Nur Bak Gadis Turki
- Jadi Anggota DPRD, Segini Harta Kekayaan Nisya Ahmad yang Tak Ada Seperempatnya dari Raffi Ahmad
Pilihan
-
Trump Effect! Wall Street & Bursa Asia Menguat, IHSG Berpotensi Rebound
-
Baru Sebulan Jadi Bos NETV, Manoj Punjabi Mengundurkan Diri
-
Harga Emas Antam Meroket! Naik Rp14.000 per Gram Hari Ini
-
Selamat Ulang Tahun ke-101, Persis Solo!
-
Freeport Suplai Emas ke Antam, Erick Thohir Sebut Negara Hemat Rp200 Triliun
Terkini
-
Jagung dan Kacang Ludes, Petani Bantul Kewalahan Hadapi Serangan Monyet
-
AI Ancam Lapangan Kerja?, Layanan Customer Experience justru Buat Peluang Baru
-
Dampak Kemenangan Donald Trump bagi Indonesia: Ancaman Ekonomi dan Tantangan Diplomasi
-
Pengawasan Miras di DIY sangat Lemah, Sosiolog UGM Tawarkan Solusi Ini
-
Pakar hukum UGM Usul Bawaslu Diberi Kewenangan seperti KPK