"Berapa," balas sang ayah.
"Obatnya udah dibelikan belum," tambahnya.
Pemilik akun @jeelairraa ini pun kemudian mengatakan bahwa ia sudah membeli obatnya dan harus naik dosis.
Ia juga memberikan daftar jumlah pengeluaran ketika ia berobat.
"Tadi Najla udah ngebayar 250 ribu buat konsultasi 1 jam, terus obat 500 ribu. Tadi katanya jangan diilangin struknya kata mbanya, tapi jatuh pas Najla nonton bioskop soalnya OD. Jadi linglung. Trus tadi nonton 55 ribu. Sama makannya 25 ribu. Katanya sih Najla banyak gejala. Jadi dikasih itu dulu," terang Najla.
Video unggahan @jeelairraa mengundang banyak simpati dari netizen.
"Dari typing-nya udah kelihatan lagi sehancur apa. Semangat ya kamuuu," tulis seorang warganet.
"Ya Allah sakit banget lewat FYP gue. Hei, kita strong woman! Allah tahu semua yang terbaik. Semoga ayah kita lekas sadar ya bahwa kita tidak membutuhkan," tambah yang lain.
"Kak, pasti ini berat banget ya. Kakak hebat banget udah bisa bertahan. Kakak kuat, cantik, aku yakin Kakak pasti bisa. Semangat ya, peluk jauh," tulis seorang pengguna TikTok.
Netizen lainnya juga turut berkomentar, "Semangat Kak. Btw buat ngeringanin biaya ke psikiater bisa coba pakai BPJS, dan itu udah nge-cover obatnya juga, Kak. Semangat pulih, Kak."
Berita Terkait
-
Junk Food dan Makanan Ultra Proses Bisa Perburuk Kesehatan Mental, Pikir Ulang sebelum Konsumsi
-
Berkaca dari Paula Verhoeven, Bolehkah Curhat Masalah Rumah Tangga ke Orang Lain? Ini Kata Ustazah
-
Duka yang Diabaikan: Remaja Kehilangan Orang Tua, Siapa Peduli?
-
Dituding NPD, Baim Wong Jalani Tes Kesehatan Mental Sampai HIV
-
Dukungan Sosial atau Ilusi Sosial? Realita Psikologis Ibu Baru
Terpopuler
- Selamat Tinggal Jordi Amat
- Sosok Pengacara Paula Verhoeven, Adabnya di Podcast Jadi Perbincangan
- Mobil Bekas Eropa Murah di Bawah Rp50 Juta, Ini Rekomendasinya Lengkap dengan Spesifikasi dan Pajak
- Daftar Kode Redeem FF Token SG2 Terbaru, Lengkap Sepanjang April 2025
- 12 Potret Rumah Mewah Luna Maya: Usung Modern Tropis, Pakai Listrik 33 Ribu Watt
Pilihan
-
Lulu Hypermarket BSD Milik Muslim Kaya Bangkrut, Punya Harta Rp 93 Triliun
-
Investor Batalkan Proyek Baterai EV Indonesia, Investasi Lebih dari Rp300 T Lenyap
-
Lulu Hypermarket BSD Tutup 30 April 2025, Sisa Barang Diskon 90 Persen
-
Glowing Seketika, Ini 5 Cara Memutihkan Wajah dalam 5 Menit
-
20 Fakta Liverpool Juara Liga Inggris: Arne Slot Meneer Pertama
Terkini
-
Buruan, Ini Link DANA Kaget Terbaru untuk Warga Jogja Jangan Sampai Kehabisan
-
Drama TKP ABA Jogja, Sewa Habis, Pedagang dan Jukir Ngotot Tolak Relokasi
-
SMA Kembali ke Jurusan, Guru dan Siswa Panik Tanpa Juknis
-
AS 'Gertak' Soal QRIS, Dosen UGM: Jangan Sampai Indonesia Jadi "Yes Man"
-
Juru Parkir Jogja Siap dengan QRIS, Ini Lokasi Pilot Projectnya