SuaraJogja.id - Sebuah video yang merekam kejadian sebuah kaleng wafer yang nyangkut di kepala seorang balita viral di sosial media Tiktok.
Video tersebut diunggah oleh akun @hooh_29 pada Kamis (21/04/2022).
Dalam video singkat tersebut, tampak seorang balita perempuan sedang menangis digendongan seorang perempuan berdaster merah.
Di atas kepala balita tersebut, terdapat sebuah kaleng wafer bermerek waf**** yang menyangkut di kepalanya.
Belum diketahui alasan mengapa kaleng tersebut bisa tersangkut di kepala sang balita.
Dalam video yang diunggah tersebut, terlihat pula beberapa orang warga yang sedang mengerubungi sang balita tersebut.
Ada seorang warga berkaus hitam sedang mencoba membuka kaleng yang tersangkut di kepala balita dengan menggunakan tang.
Di saat proses pelepasan kaleng tersebut, sang bayi yang sedang memegang mainan pop up itu menangis. Hal tersebut terlihat melalui video unggahan akun @hooh_29.
Saat ini, video tersebut telah dilihat sebanyak 700K kali dan mendapatkan 36 ribu suka dari warga Tiktok.
Baca Juga: Presenter TV Ini Ngakak saat Baca Berita Orang Bernama Hari Idul Fitri, Sampai Take Berulang Kali
Banyak pula warga Tiktok yang berkomentar dalam unggahan ini, dari mulai yang ngakak dan ikut kasihan melihat keadaan si balita ini.
"KASIHAN ADEKNYA, TAPI AGAK NGAKAK," tulis seorang warganet.
"AKU HARUS KASIAN APA NGAKAK INII??" tanya seorang netizen.
"pengen jadi snack lebaran ya dek ," kata netizen.
"sakno tapi yo pgn ngakak [kasihan tapi ingin ketawa]," kata yang lain.
"antara mao ngakak sm kasian," tambah yang lain.
Berita Terkait
-
Uji Kesabaran Ibu, Balita Ini Cuci Popok Pakai Susu Formula: Ya Allah Nak
-
Benarkah Kandungan BPA Pada Galon Isu Ulang Berisiko Bagi Balita dan Ibu Hamil? Ini Faktanya
-
Balita di Madina Sumut Tewas Terseret Arus Sungai
-
Pemkab Landak Siap Tanggung Biaya Pengobatan Balita Korban Penganiayaan Ibu Kandung di Mempawah Hulu
Terpopuler
- 7 Serum Vitamin C yang Bisa Hilangkan Flek Hitam, Cocok untuk Usia 40 Tahun
- 5 Mobil Diesel Bekas Mulai 50 Jutaan Selain Isuzu Panther, Keren dan Tangguh!
- Sunscreen untuk Usia 50-an Sebaiknya SPF Berapa? Cek 5 Rekomendasi yang Layak Dicoba
- Harta Kekayaan Abdul Wahid, Gubernur Riau yang Ikut Ditangkap KPK
- 5 Mobil Eropa Bekas Mulai 50 Jutaan, Warisan Mewah dan Berkelas
Pilihan
-
Jusuf Kalla Peringatkan Lippo: Jangan Main-Main di Makassar!
-
Korban PHK Masih Sumbang Ratusan Ribu Pengangguran! Industri Pengolahan Paling Parah
-
Cuma Mampu Kurangi Pengangguran 4.000 Orang, BPS Rilis Data yang Bikin Kening Prabowo Berkerut
-
Rugi Triliunan! Emiten Grup Djarum, Blibli PHK 270 Karyawan
-
Angka Pengangguran Indonesia Tembus 7,46 Juta, Cuma Turun 4.000 Orang Setahun!
Terkini
-
Ramai Klaim Penerus Tahta, Adik Paku Buwono XIII Ungkap Syarat jadi Raja Keraton Surakarta
-
Kenangan Masa Muda yang Tak Terlupakan: Adik PB XIII Ungkap Kebiasaan Unik Sang Raja
-
Masyarakat Antusias, Adik Paku Buwono XIII Sampaikan Terima Kasih Mendalam: Penghormatan Terakhir Sang Raja
-
Proyek PSEL DIY Dikritik, Akademisi Ingatkan Jangan Jadikan Proyek untuk Pelarian Darurat Sampah
-
Dompet Digitalmu Bisa Lebih Tebal: Trik Jitu Dapat Saldo DANA Kaget Setiap Hari