SuaraJogja.id - Brisia Jodie belum lama ini bertemu dengan Lesti Kejora. Dari dulu sempat dimirip-miripkan, keduanya pun akhirnya foto bareng.
Jodie bahkan sampai menanyakan ke netizen apakah dirinya beneran mirip dengan istri Rizky Billar itu?
"Mirip nggak?" tulis pelantun "Dengan Caramu" itu di kolom caption postingannya pada 26 April 2022.
Apalagi saat bertemu mereka mengenakan outfit serupa yakni sweater warna pink. Sehingga jadi kayak anak kembar yang suka pakai baju samaan.
Baca Juga: Nora Alexandra Ngaku Pindah Agama, Video Porno Chandrika Chika Beredar?
Lesti Kejora tampak juga meninggalkan komentar di postingan tersebut. "Peluk erat," katanya, disisipi emoji love.
Banyak netizen yang mengakui kalau Brisia Jodie dan Lesti Kejora memang ada mirip-miripnya.
"Iya kak dari dulu mirip," komentar netizen.
"Dari dulu rada mirip sih, apalagi pas lesti sebelum hijab," tambah netizen lain.
"@brisiajodie96 Mirip dikit si, sama-sama cantik, sama-sama miliki suara yang bagus. Sama-sama humble. Pokok nya sukses terus ya," sanjung yang lain.
Baca Juga: Kejutan Ulang Tahun, Rizky Billar dan Lesti Kejora Hadiahi Rudy Salim Mobil 'Limosin'
Namun dalam potret itu malah justru ada sosok pengganggu, yakni Mahalini Raharja. Dia berpose kocak saat Jodie dan Lesti asyik selfie.
Berita Terkait
-
Rizky Billar Sindir Pengacara dan Oknum Coklat yang Bikin Gaduh Rumah Tangganya Dulu
-
Diminta Mahalini Tak Nikah Lagi, Sule Beri Reaksi Tak Terduga: Pikir Matang-Matang
-
Komentari Unggahan Rizky Febian, Lisa Mariana Dirujak: Awas Aja Lu Ganggu
-
Jelang Satu Tahun Pacaran dengan El Rumi, Syifa Hadju Akui Sempat Alami Anxiety
-
Adegan Dewasa Lesti Kejora dan Rizky Billar Viral, Dicap Salah Tempat dan Bikin Malu
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Insiden Laka Laut di DIY Masih Berulang, Aturan Wisatawan Pakai Life Jacket Diwacanakan
-
Tingkatkan Kenyamanan Pengguna Asing, BRImo Kini Hadir dalam Dua Bahasa
-
Ribuan Personel Polresta Yogyakarta Diterjunkan Amankan Perayaan Paskah Selama 24 Jam
-
Kebijakan Pemerintah Disebut Belum Pro Rakyat, Ekonom Sebut Kelas Menengah Terancam Miskin
-
Soroti Maraknya Kasus Kekerasan Seksual Dokter Spesialis, RSA UGM Perkuat Etika dan Pengawasan