SuaraJogja.id - Musisi pendatang baru Zinidin Zidan kembali bikin ulang yang membuat netizen geleng-geleng kepala. Ini terlihat dalam video saat dia dengan bangganya mengaku sudah punya banyak single.
Dalam video yang diunggah akun Instagram @pakde.brengos pada Sabtu (30/4/2022), Zidan mengaku baru selesai cek sound untuk tampil di kafe.
Dia menyuruh followers-nya untuk datang dan meramaikan. Namun entah bercanda atau tidak, dia malah bilang saat semua datang, dia yang akan pergi.
"Jadi itu tadi kita cek sound untuk nanti malam tampil di 3 kafe. Ramein aja, kalian datang ke sini, kita pulang," ucapnya sambil nyengir.
Baca Juga: Ada yang Ketiban Berkah dan Makin Tenar, 5 Seleb Jadi Model Video Klip Kangen Band
Kemudian dia berujar kalau single-nya sudah banyak hingga menyinggung musisi cover.
"Artis cover permisi, single aku sudah banyak," tambahnya.
Sontak saja pernyataan Zinidin Zidan ini menuai hujatan. Banyak netizen yang menilai kalau sahabat Tri Suara ini sombong dan songong padahal dia masih terbilang musisi baru.
"Sombongnyaaa," celetuk netizen. "Astagfirullah, star sindrom," tambah lainnya.
"Sombong pisan, pekerja seni itu ramenya karena fans kalau lu udah belagu gitu gimana mau banyak yang suka. Belum-belum udah takabur sombong mudah-mudahan dapat hidayah ya Bang," komentar netizen.
"Kok jadi sombong ya nah kan ternyata aslinya begini yah kalau gini tunggu aja dah dagang LG entar dikampung yang singlenya banyak juga nggak banget ngomongnya kirain baik baik saya ni orang lah songong ya aslinya," netizen kecewa.
Berita Terkait
-
Super Junior L.S.S. 'Pon Pon' Penuh Percaya Diri dan Bebas Lakukan Apa Pun
-
Kwon Eunbi 'Hello Stranger', Tebar Pesona Lewat Melodi yang Menggoda
-
Kang Daniel Terjebak dalam Hubungan Cinta yang Menyakitkan di Lagu 'Mess'
-
J-Hope BTS Ungkap Tipe Cewek Ideal di Lagu Terbaru 'Mona Lisa'
-
Arra Bocah Viral Dihujat: Terlalu Dewasa atau Korban Ambisi Orang Tua?
Terpopuler
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
- Profil Ditho Sitompul Anak Hotma Sitompul: Pendidikan, Karier, dan Keluarga
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- Ini Alasan Hotma Sitompul Dimakamkan dengan Upacara Militer
Pilihan
-
Liga Inggris: Kalahkan Ipswich Town, Arsenal Selamatkan MU dari Degradasi
-
Djenahro Nunumete Pemain Keturunan Indonesia Mirip Lionel Messi: Lincah Berkaki Kidal
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Layar AMOLED Terbaik April 2025
-
Perbandingan Spesifikasi vivo V50 Lite 4G vs vivo V50 Lite 5G, Serupa Tapi Tak Sama!
-
PT LIB Wajib Tahu! Tangan Dingin Eks Barcelona Bangkitkan Liga Kamboja
Terkini
-
Guru Besar UGM Terlibat Kasus Kekerasan Seksual: Korban Pilih Damai, Ini Alasannya
-
Diikuti Ratusan Kuda Seharga Miliaran Rupiah, Keponakan Presiden Prabowo Gelar Pacuan Kuda di Jogja
-
'Beli Mercy Harga Becak': Mantan PMI Bangkit dari Nol, Kini Kuasai Pasar Kulit Lumpia Nasional
-
Kota Pelajar Punya Solusi, Konsultasi Gratis untuk Kesulitan Belajar dan Pendanaan di Yogyakarta
-
Lebaran Usai, Jangan Sampai Diabetes Mengintai, Ini Cara Jaga Kesehatan Ala Dokter UGM