SuaraJogja.id - Salah satu momen lebaran yang ditunggu-tunggu anak-anak kecil adalah mendapatkan amplop THR yang berisi pecahan uang baru yang rapi.
Pecahan uang baru tersebut yang membuat anak-anak kecil tersebut membuat efurio lebaran makin terasa.
Namun ada beberapa orang yang tak kebagian mendapatkan lembaran uang baru, karena banyaknya peminat saat lebaran, tetapi ada beberapa orang memiliki trik yang ampuh untuk membuat uang lama dapat kembali menjadi baru.
Salah satu warganet mempraktekkan salah satu tips yang ia temukan di platform berbagi video TikTok cara mengembalikan uang menjadi lebih baru.
Dalam video yang diunggah ulang akun @sirahbaliinfo tersebut terlihat ia tengah mencuci beberapa lembar uang pecahan ke dalam mesin dan dicuci hingga bersih layaknya baju, bahkan uang tersebut juga dikeringkan di mesin pengering.
Setelah kering, uang disetrika satu persatu dengan hati-hati agar kembali mendapatkan bentuk yang lurus seperti uang baru.
Cara tersebut ternyata berhasil, karena terbukti uang bisa kembali lurus layaknya uang baru yang dari bank.
Unggahan video cara membuat uang lama menjadi baru ini viral di media sosial Instagram dan mendapatkan beragam komentar dari warganet.
“Money laundry nih,” tulis salah satu warganet di Instagram.
Baca Juga: Viral Tukang Bakso Masuk Jalan Tol Jakarta-Tangerang, Diberhentikan Polisi
“Ternyata ini yang dinamakan KPK pencucian uang,” tulis komentar warganet di Instagram.
“Suka kalo positif gini, jadi berkurang peredaran uang kotor,” komentar warganet lainnya.
Unggahan video mencuci uang agar terlihat lebih baru ini lantas viral dan berhasil mendapatkan lebih dari 3,9 ribu likes.
Kontributor SuaraJogja.id: Dinaroktarini
Berita Terkait
-
Potret Uang Baru Ini Nyeleneh Abis, Warganet Heran Sampai Suruh Gunting
-
Arus Mudik 2022: Jasa Tukar Uang Baru Bermunculan di Kalimalang, Dikenakan Imbalan 10 Persen
-
Jelang Lebaran, Jasa Penukaran Uang Baru Mulai Ramai di Jalan Arteri Tangerang
-
Jelang Lebaran, Uang Baru Pecahan Rp1000 Sampai Rp20 Ribu Paling Diminati Warga Sulawesi Selatan
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Yogyakarta Darurat Parkir Liar: Wisatawan Jadi Korban, Pemda DIY Diminta Bertindak Tegas!
-
Pemulihan Aceh Pascabencana Dipercepat, BRI Terlibat Aktif Bangun Rumah Huntara
-
Optimisme BRI Hadapi 2026: Transformasi dan Strategi Jangka Panjang Kian Matang
-
Tanpa Kembang Api, Ribuan Orang Rayakan Tahun Baru dengan Doa Bersama di Candi Prambanan
-
Gudeg Tiga Porsi Seharga Rp85 Ribu di Malioboro Viral, Ini Kata Pemkot Jogja