SuaraJogja.id - Nicholas Sean dan Sabian Tama dipasangkan untuk adu tinju di Holywings Sport Show. Namun sebelum mereka adu fisik dan kekuatan, terlebih dahulu mereka saling me-roasting di di depan umum.
Salah satu roastingan Nicholas Sean untuk Sabian Tama adalah mengungkit masalah perselingkuhan.
Putra Sulung Ahok itu berseloroh kalau seorang publik figure tak pantas berselingkuh. Menurutnya, publik figur harus menjadi contoh yang baik buat masyarakat.
"Ya maksud gua, dia juga publik figure lah. Seharusnya dia kasih contoh yang baik gitu. Tapi menurut gua, untuk menyelingkuhi atau selingkuh sama public figure itu bukan contoh yang baik juga," ucap Nicholas Sean langsung diteriaki penonton.
Sementara dalam video tersebut, potret Sabian Tama dengan ekspresi melirik langsung jadi sorotan.
"Fix kena mental," tulis akun @fakta.indo yang mengunggah video Nicholas Sean dan anak Wisnutama ini.
Ucapan Nicholas Sean soal selingkuh malah jadi boomerang. Dia diingatkan dengan kasus yang menimpa kedua orangtuanya, Ahok dan Veronica Tan. Desas-desusnya perceraian mereka karena ada orang ketiga.
"Jangan ngomong gitu entar lawannya balik ngomong gini, harusnya beli cermin dulu," komentar netizen.
"Lagi ngomongin emaknya," celetuk netizen. "Jangan sampai karma balik sendiri bang," timpal yang lain.
Baca Juga: 5 Artis Pernah Adu Jotos di Ring Tinju, Vicky Prasetyo Kalah TKO dari Azka Corbuzier
"Dia lagi ngomongin bapaknya, iyain aja," komentar netizen sinis. "Keluarga dia selikuh dan menyelingkuhi," tambahnya.
Tapi juga ada netizen yang menilai roastingan soal selingkuh itu memang untuk Sabian Tama.
"Anak pak Wisnu Hutama nyelingkuhin Awkarin, langsung diskak di atas panggung saam anaknya ahok," komentar netizen ngakak.
"Anak ahok nyindir anak wishnutama bukan si itu?" netizen kepo.
Seperti diketahui, Holywings kini punya program adu tinju untuk beberapa publik figure. Salah satunya mempertemukan Nicholas Sean dan Sabian Tama sebagai sama-sama anak pejabat dan pengusaha.
Terbaru juga akan ada pertandingan tinju cewek antara dua artis seksi, Nikita Mirzani dan Dinar Candy.
Berita Terkait
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
DANA Kaget: Saldo Gratis Menanti Anda, Amankan Sebelum Kehabisan di Sini
-
Dominasi Total, PSS Sleman Bungkam Persipal di Kandang Lawan: Taktik Jitu Bawa 3 Poin Penuh
-
Bukan Sekadar Makanan! Bupati Kulon Progo Ungkap Kunci Utama Atasi Stunting
-
Remaja Dianiaya karena Dikira Klitih di Bantul, Pelaku Berjaket Ojol?
-
Kisah Pilu Transmigran Eksodus: Kembali ke Yogyakarta, Hadapi Jalan Rusak dan Longsor