SuaraJogja.id - Al Ghazali dan Amanda Rawles baru-baru ini tampil bareng di hadapan publik untuk mempromosikan film terbaru mereka yang berjudu 'Virgin Mom'. Video mereka saat jumpa pers dan wawancara dengan awak media viral. Banyak yang jadi ngomongin sikap Al ke Amanda. Kenapa?
Dalam beberapa penggalan video dari wawancara, foto bareng hingga jumpa fans di acara promosi film itu, Al Ghazali terlihat bersikap biasa saja dengan Amanda Rawles.
Mereka dinilai berbeda dengan artis lain yang jadi pasangan di sebuah film. Biasanya pasangan artis akan berusaha menunjukkan chemistry sebagai pasangan meski sudah di luar film. Meraka akan tampil akrab dan terkadang kebawa mesra.
Sementara itu, Al Ghazali dan Amanda Rawles berbeda. Putra sulung Ahmad Dhani dan Maia Estianty itu tampak menjaga jarak dengan Amanda. Bahkan mereka sama sekali tak bersentuhan baik itu sekadar pegangan tangan. Saat foto bareng pun, mereka tak ada pose gandengan atau rangkulan.
Baca Juga: Detik-detik Mencekam Cipamokolan Bandung Diterjang Angin Puting Beliung
Terlihat Amanda Rawles sempat akan menggandeng tangan Al Ghazali namun tak jadi. Al pun begitu cool dan fokus menyapa penggemarnya.
Sikap Al Ghazali itu sontak menjadi bahan omongan netizen setelah videonya diunggah ulang akun gosip Instagram @insta_julid pada Sabtu (14/5/2022).
"Al itu setia loh anaknya makanya dia jaga jarak," komentar akun itu.
Beberapa netizen setuju kalau Al lebih menjaga hati pacarnya, Alyssa Daguisse sehingga tak dekat-dekat dengan cewek lain di luar film.
"Orang cool setianya nggak main-main say," komentar netizen.
Baca Juga: 6 Foto Editan Ivan Gunawan Jadi Tokoh Film, Ajak Ayu Ting Ting Parodikan Film Dilan
"Mungkin jaga perasaan cowoknya si cewek juga min, mereka saling menjaga," komentar netizen lain.
- 1
- 2
Komentar
Berita Terkait
-
Netizen Komentari Ibu-ibu Main Biliar: Diam Pulang Pengajian, Bergerak Mengajak By One
-
Berani Pasang Badan, Wirda Mansur Bela Ustaz Yusuf Mansur dan Yakin Dosa Ayahnya Berkurang
-
PSIS Semarang Tampil Gacor di Babak Penyisihan Grup Piala Presiden 2022, Netizen Peringatkan Hal Ini
-
Pria Ini Kesal hingga Banting Ayam Goreng Sekeras Batu, Netizen: Nokia Bikin Produk Fried Chicken?
-
Megawati Singgung Mantu Tukang Bakso, Netizen: Hasilnya Halal, Daripada Pejabat Sering Makan Uang Rakyat
Terpopuler
-
Kirim Uang Ratusan Juta untuk Bangun Rumah, Perempuan Ini Marah-marah karena Tak Sesuai Ekspektasi
-
Penumpang Ditanya-tanya Soal Pekerjaan Sama Driver Ojol, Ternyata HRD yang Nyaru Jadi Driver
-
Bocah di Gunungkidul Kirim WA ke Ibunya yang Sudah Meninggal, Warganet Nyesek
-
Pemuda Nangis Pilu Gegara Tak Lolos SBMPTN: Udah Habis Uang Mamaku
-
Menari Bareng Ibunya, Netizen malah Salfok ke Anak Perempuannya yang Cantik
-
Kakek-kakek yang Viral Digaji Duit Mainan Dikasih Uang Segepok Baim Wong
-
Menangis di Podcast Deddy Corbuzier, Widy Vierra Ungkap Kronologi Diculik dan Dilecehkan
-
Viral Agnez Mo Minta Bantuan Satpam, Sikapnya Jadi Sorotan
-
Pacar Lima Langkah, Tenda Nikahan Ini Saling Sambung
-
Rayyanza Anak Nagita Slavina Sudah Dikasih Makan Nasi, Netizen Beri Peringatan