SuaraJogja.id - Akun Tiktok @sagewagal bagikan video yang merekam aksi dirinya ketika memasak seporsi mi goreng. Video tersebut diunggah pada Senin (16/05/22).
Dalam video yang diunggah, terlihat chef yang merupakan seorang pria ini sedang memasak sebuah mi goreng. Ia memulai aksi masaknya dengan merebus mi terlebih dahulu di sebuah wajan. Dengan dua sendok air, mi keriting tersebut direbus selama beberapa detik saja.
Setelahnya, mi ditiriskan. Wajan yang sebelumnya digunakan untuk merebus mi tersebut kemudian digunakan untuk memasak mi goreng. Namun sebelum digunakan untuk menggoreng mi, air bekas rebusan mi dibuang terlebih dahulu.
Setelahnya, masukkan sedikit minyak, bahan pertama yang dimasukkan adalah bawang merah, bawang putih, dan juga telur. Telur diorak-arik selama beberapa detik. Setelah cukup matang, sayur mayur seperti kol dan daun bawang dimasukkan ke dalam wajan. Tak lupa juga masukkan potongan bakso.
Baca Juga: Mudik ke Kampung, Aksi Pilot Ini Bantu Ibunya Jualan Ayam Banjir Pujian
Setelah sayuran layu, barulah mi yang sudah direbus di awal dimasukkan ke dalam wajan bersamaan dengan kecap manis. Tambahkan pula bumbu penyedap seperti garam dan yang lainnya.
Lalu, oseng mi dengan kecap dan bumbu lain hingga merata. Setelah merata mi dapat diangkat dan disajikan di piring saji.
Resep yang dibakin oleh seorang chef ini cukup sederhana. Namun, resep yang sederhana bukanlah hal yang membuat video ini bisa sampai ditonton 2.4 juta kali. Hal yang membuat netizen salah fokus adalah tangan dari chef ini. Pria ini selama proses masak selalu memegang bagian pegangan wajan, ia memegangnya tanpa sebuah lap ataupun pelindung tangan.
Karena hal tersebut, banyak netizen yang berkomentar mengenai aksi dari chef ini.
"Ga panas tangan Bg," ungkap netizen.
Baca Juga: Viral, Mitos Plengkung Gading yang Tidak Boleh Dilewati Sultan?, Begini Alasannya
"Cheff tangannya gak panas?" tanya netizen.
Berita Terkait
-
Video Viral Sholat Tarawih Tercepat di Blitar, 5 Menit Sudah Selesai: Emang Sah Yah?
-
Viral Cewek Gabut Jualan 'Skincare Keliling', Respon Masyarakat Tak Terduga
-
Viral Penampakan Rumah Gubuk dengan Interior Mewah Bikin Publik Melongo
-
Viral Momen Sholat Tarawih Jamaah Wanita Mendadak Horor, Hal Ini Jadi Penyebabnya
-
Chef Steby Rafael Bagikan 4 Hal Penting yang Perlu Diperhatikan Saat Memasak
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Jogja Masuk 11 Besar, OJK Terima 58 Ribu Lebih Aduan Kejahatan Keuangan
-
Pelaku Pembakaran Gerbong di Stasiun Yogyakarta Jadi Tersangka, KAI Alami Kerugian Rp 6,9 Miliar
-
Cakupan Kepemilikan Dokumen Kependudukan Bantul Capai Target Nasional
-
Pertama di Indonesia, Wamenkop Resmikan Koperasi Merah Putih Gapoktan Sidomulyo di Sleman
-
Ekonom UGM Soroti Isu Sri Mulyani Mundur, IHSG Bakal Memerah dan Sentimen Pasar Negatif