SuaraJogja.id - Banyak pepatah mengatakan jika kita harus bangun lebih awal agar rezeki tidak dipatok ayam, perumpamaan tersebut mengartikan bahwa setiap hari kita perlu mengawali semua kegiatan di pagi hari dan tidak malas-malasan pergi bekerja.
Perumpamaan tersebut juga menggunakan ayam karena, hewan satu ini sangat erat hubungannya dengan berkokoknya ayam saat matahari mulai menyinari atau pertanda pagi sudah datang.
Meski hanya perumpamaan, tidak banyak orang yang menganggapnya benar-benar terjadi sampai mengalaminya kejadiannya sendiri.
Seperti salah satu warganet yang viral di media sosial Instagram karena rezeki yang ia miliki dipatok ayam yang sesungguhnya.
Baca Juga: Viral Video Masak Mi Goreng, Netizen Salfok ke Tangan sang Chef
Dalam sebuah unggahan video tersebut, terlihat seorang warganet akan menikmati nasi bungkus yang telah ia beli di halaman rumahnya. Terlihat warganet tersebut meletakkan nasi bungkus miliknya pada kursi merah di tengah pekarangan rumah.
Namun suatu kejadian tak mengenakan menimpanya, pasalnya saat dirinya tinggal membeli minum, kerupuk yang akan digunakannya untuk makan nasi bungkus tersebut malah dicuri oleh seekor ayam.
Terlihat dalam sebuah video tersebut, warganet ini menunjukkan kerupuk yang diletakkan di dalam plastik tersebut dibawa oleh seekor ayam yang pergi menjauh dari jangkauannya.
Tak sedikit warganet yang mengatakan jika video tersebut merupakan definisi rezeki dipatok ayam yang sesungguhnya, karena kerupuk yang akan dijadikan makanan tambahan malah dibawa kabur.
Unggahan video kocak tersebut lantas viral dan mendapatkan beragam komentar dari warganet. Tak sedikit yang memberi saran pada warganet untuk mengejarnya, ada juga yang tertawa geli karena kejadian kocak yang menimpanya.
Baca Juga: Viral Video Ayam Goreng di Nasi Kuning Ada Banyak Belatung, Warganet: Ngeri
“Kejar lah bang, lumayan bisa untuk tambahan lauk,” tulis salah satu warganet.
Berita Terkait
-
Viral! Wanita Ini Punya Cara Jitu Bungkam Pertanyaan 'Nyinyir' saat Lebaran, Kaosnya Bikin Ngakak!
-
Pedasnya Bikin Nagih, Ini 5 Kuliner Lombok yang Wajib Kamu Coba saat Liburan
-
Food Republic: KFC Berada di Posisi Terbawah dalam Daftar Ayam Goreng Terbaik
-
Viral Cara Wanita Hindari Pertanyaan 'Kapan Kawin' Saat Lebaran, yang Tanya Kena Mental
-
Cara Membersihkan Noda Kuah Opor di Pakaian, Bisa Pakai Bahan Dapur Ini
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
-
Minuman Berkemasan Plastik Berukuran Kurang dari 1 Liter Dilarang Diproduksi di Bali
-
Nova Arianto: Ada 'Resep Rahasia' STY Saat Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Duh! Nova Arianto Punya Ketakutan Sebelum Susun Taktik Timnas Indonesia U-17 Hadapi Yaman
-
Bukan Inter Milan, Dua Klub Italia Ini Terdepan Dapatkan Jay Idzes
Terkini
-
Prabowo Didesak Rangkul Pengusaha, Tarif Trump 32 Persen Bisa Picu PHK Massal di Indonesia?
-
Viral, Mobil Digembosi di Jogja Dishub Bertindak Tegas, Ini Alasannya
-
Tanggapi Langkah Tarif Trump, Wali Kota Jogja: Kuatkan Produk Lokal!
-
Masa WFA ASN Diperpanjang, Pemkot Jogja Pastikan Tak Ganggu Pelayanan Masyarakat
-
Kurangi Kendaraan Pribadi Saat Arus Balik, Menhub Lepas 22 Bus Pemudik di Giwangan