SuaraJogja.id - Beredar video unggahan akun Instagram @lambe_turah, yang menunjukkan bagaimana ketidaktahuan seorang bule dalam mengkonsumi buah pepaya. Itu sontak membuat netizen ngakak. Bahkan akun Instagram Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif atau Kemenparekraf turut beri komentar.
"Duh gimana ngasih tahunya," tulis akun @kemenparekraf.
Dalam video terlihat seorang bule cantik tengah memegang sebuah pepaya dan sebilah pisau, di nampaknya hendak memperlihatkan buah yang baru ia temui dan mencoba rasanya.
Kemudian ia membelah papaya itu dan terkaget saat melihat isinya yang begitu menggairahkan untuk dimakan.
Baca Juga: Geger Video Viral 3 Siswi Keroyok 1 Cewek SMP di Lapangan, Diduga di Semarang
Namun siapa sangka dengan sendok dia malah mengambil bagian biji yang kita tahu itu rasanya pait dan langsung memakannya, terlihat ekspresinya yang tampak tidak menyukainya karena memang pahit rasanya dan kita tahu bahwa biji papaya itu tidak untuk dimakan.
Dalam sendokan kedua dia mencoba memakan biji dengan dagingnya, dan menurutnya rasa daging papaya lebih enak dari bijinya, ya memang dagingnyalah yang seharusnya dimakan.
Namun dia tidak kapok memkanan biji yang pahit itu dan melanjutkannya hingga habis dan akhirnya setelah bijinya sudah tidak ada dia memakan daging pepaya dengan begitu nikmat dan itu menuju jalur yang benar tentang bagimana cara makan pepaya yang baik dan benar.
Namun herannya lagi setelah dagingnya habis ia malah mencoba memakan kulitnya dan terlihat ekspresi yang menunjukkan bahwa kulit pepaya itu tidaklah enak.
Siapapun yang melihat video itu akan merasa gemas dan geregetan ingin memberitahunya cara makan pepaya yang benar, tapi ya wajar saja kalau itu baru pengalaman pertamanya dia memakan buah papaya dan tidak tahu cara makannya.
Baca Juga: Kreatif! Video Viral Pedagang Krepes Ganti Setang Motor Pakai Setir Pajero
Video itupun viral di media sosial dan mendapat beragam komentar unik dari para netizen yang melihatnya.
Berita Terkait
-
Taj Yasin Minta Jaga Kualitas Makanan Program MBG: Bukan Sekadar Bagi-bagi Makan!
-
Rela Iuran Selama 3 Tahun, Warga Grobogan Lakukan Perbaikan Jalan Mandiri
-
Satpam Bekuk Pria Nyamar Jadi Perempuan di Masjid NTB: Ngaku Dapat Bisikan Gaib
-
Soal Tunggakan MBG Belum Dibayar, Anggota DPR Ini Sebut Bukan Salah Badan Gizi Nasional
-
Program MBG Berjalan 3 Bulan, Dikritik Masih Berantakan: Ada Kasus Keracunan Hingga Menu Tinggi Gula
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Kisah Udin Si Tukang Cukur di Bawah Beringin Alun-Alun Utara: Rezeki Tak Pernah Salah Alamat
-
Dari Batu Akik hingga Go Internasional: Kisah UMKM Perempuan Ini Dibantu BRI
-
Pertegas Gerakan Merdeka Sampah, Pemkot Jogja Bakal Siapkan Satu Gerobak Tiap RW
-
Lagi-lagi Lurah di Sleman Tersandung Kasus Mafia Tanah, Sri Sultan HB X Sebut Tak Pernah Beri Izin
-
Rendang Hajatan Jadi Petaka di Klaten, Ahli Pangan UGM Bongkar Masalah Utama di Dapur Selamatan