SuaraJogja.id - Buya Syaffi Maarif meninggal dunia. Kabar tersebut salah satunya disiarkan oleh Ketua Umum Muhammadiyah Haedar Nashir.
Lewat akun Twitternya, Haedar Nashir mengabarkan bahwa Buya Syafii Maarif meninggal dunia pada Jumat 27 Mei di RS PKU Muhammadiyah Gamping.
"Muhammadiyah dan bangsa Indonesia berduka. telah wafat Buya Prof Dr H Ahmad Syafii Maarif pada hari Jumat 27 Mei 2022 pukul 10.15 WIB di RS PKU Muhammadiyah Gamping," cuitnya, Jumat (27/5/2022).
Sebelumnya diketahui, mantan ketua umum PP Muhammadiyah tersebut diketahui beberapa kali keluar masuk rumah sakit. Terakhir ia sempat dirawat di RS PKU Muhammadiyah Gamping setelah alami sesak napas pada tanggal 1 Mei lalu.
Baca Juga: Bertemu Ganjar Pranowo, Haedar Nashir Beri Nasihat Tentang Rekonsiliasi
Ia sempat mendapat penanganan intensif dokter setempat dan mengenakan alat bantu pernapasan.
Sekitar Rabu 18 Mei 2022, kondisi buya Syafii Maarif sempat dikabarkan membaik dan stabil.
"Sudah ada perbaikan (kondisi Buya). Sudah nggak begitu sesak. Setelah kemarin kita sudah melakukan tindakan diagnostik," kata Faisol saat dihubungi awak media, Rabu (18/5/2022).
Disampaikan Faisol, pihaknya masih akan menunggu pembahasan hasil pemeriksaan Buya dari tim medis. Hal itu guna untuk menentukan sejumlah tindakan selanjutnya.
"Kondisinya sih sebenarnya kalau beliau (Buya) tidak aktivitas berat sih nggak apa-apa. Sesak napasnya berkurang," ungkapnya.
Baca Juga: Haedar Nashir: Ramadhan Sebagai Momen Hijrah Secara Spiritual dan Intelektual
Terkait dengan kepulangan Buya, kata Faisol, sebenarnya sudah diperbolehkan per Rabu (18/5/2022).
Berita Terkait
-
Tragedi Jatuhnya Lift Crane RS PKU Muhammadiyah Blora: 5 Orang Tewas, 13 Luka-luka
-
Muhammadiyah Ingatkan BPKH Kelola Dana Haji Secara Berkeadilan
-
5 Pesan Muhammadiyah ke Para Kepala Daerah Baru Dilantik: Hayati Mandat Politik
-
Kenapa Muhammadiyah Setuju Sekolah Libur Selama Bulan Puasa 2025? Ini Alasannya
-
Rekam Jejak Buya Syafii Maarif, Jurnalis yang Jadi Ketum PP Muhammadiyah dan Disebut Layak Jadi Pahlawan Nasional
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
Terkini
-
Omzet Ratusan Juta dari Usaha Sederhana Kisah Sukses Purna PMI di Godean Ini Bikin Menteri Terinspirasi
-
Waspada Jebakan Kerja di Luar Negeri, Menteri Ungkap Modus PMI Unprosedural Incar Anak Muda
-
Dana Hibah Pariwisata Sleman Dikorupsi? Bupati Harda Kiswaya Beri Klarifikasi Usai Diperiksa Kejari
-
Empat Kali Lurah di Sleman Tersandung Kasus Tanah Kas Desa, Pengawasan Makin Diperketat
-
Guru Besar UGM: Hapus Kuota Impor AS? Petani Lokal Bisa Mati Kutu