SuaraJogja.id - Alasan orang-orang untuk berwisata ke pantai adalah untuk melepaskan penat atau istilahnya healing. Akan tetapi, kejadian naas justru dialami oleh pria ini yang mengalami kejadian tidak mengenakan ketika berkunjung ke pantai.
Pantai memang salah satu destinasi wisata yang menyenangkan. Di sana kamu bisa berjemur, berenang, bermain pasir dan menyelam untuk menikmati keindahan bawah laut. Meski demikian kalau ingin melakukan berbagai aktivitas, mohon perhatikan kondisi pantai.
Mulai dari cuaca dan ombak yang ada di pantai tersebut. Pasalnya kalau tidak, maka bisa berakhir seperti pria ini. Cerita pria ini mau bersantai di tepi pantai. Dia sudah menggelar alas lalu duduk menghadap ke pantai.
Sayangnya pria itu tidak memperhatikan lokasi tempat bersantai. Dia tidak tahu kalau lokasi tersebut kerap terkena deburan ombak. Hasilnya saat ombak datang, pria itu apes karena kebasahan akibat kena deburan ombak.
“Baru aja mau duduk buat healing,” tulis akun @awreceh.id yang memposting video ini.
Video ini tambah menarik karena diedit oleh rekaman ceramah mengenai makna ikhlas kepada Allah Swt. Jadinya seolah-olah pria yang tersapu ombak itu sudah merelakan keadaannya kepada Allah Swt.
Warganet yang melihat postingan tersebut menyerbu kolom komentar. Banyak dari mereka yang menertawakan aksi tersebut. Di sisi lain ada pula yang merasa kasihan dengan apa yang dialami oleh pria itu.
“Niat healing malah hilang wkwkwk,” ujar warganet.
“Ketika tuhan tidak merestui untuk healing,” balas warganet.
Baca Juga: Foto Sendirian di Pantai, Remaja Ini Alami Kejadian Kocak
“Hahaha bahkan alam pun gak merestui kau tenang,” ucap warganet.
“Wkwkwk kena musibah langsung siraman kalbu. Terbaeklah,” ungkap warganet.
“Niat healing malah jadinya nyuci selimut hahaha,” kata warganet.
“Kasihan tapi ngakak,” tutur warganet.
“Bahkan alam pun tidak mau dia healing,” duga warganet.
“Dihempaskan gelombang, dilemparkan angin hahaha,” komentar warganet.
“Atau alam mulai enggan bersahabat dengan kita. Coba kita bertanya pada rumput yang bergoyang,” imbuh warganet.
Video pria yang mau healing, tetapi berakhir apes ini pun mendapatkan 229 ribu likes serta 2.185 komentar dari warganet.
Kontributor : Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Viral Siswa SD Belajar di Ruang Kelas Tak Layak, Atap Ambrol Hingga Lantai Tanah
-
Trend Pengamen Online Ngamen di Trotoar Malioboro Buat Publik Geram
-
RK: Jangan Hanya Orang Kaya yang Tinggal di PIK
-
Viral Siswa SMA Tak Bisa Jawab Soal Pembagian, Publik Ramai Salahkan Nadiem Makarim
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
PR Poros Maritim Prabowo: Belajar dari Ketahanan ala Jenderal Soedirman
-
Fokus Isu Anak dan Perempuan, Calon Bupati Sleman Kustini Bahas Pembangunan Nonfisik dengan DPD RI
-
Dari Rumah Sakit Hingga Penggergajian Kayu: Reka Ulang Pengeroyokan Remaja Bantul Ungkap Fakta Mengerikan
-
Ferry Irwandi vs Dukun Santet: Siapa Surasa Wijana Asal Yogyakarta?
-
Terdampak Pandemi, 250 UMKM Jogja Ajukan Hapus Hutang Rp71 Miliar