SuaraJogja.id - Berfoto di tempat wisata menjadi salah satu hal yang dilakukan pengunjung untuk mengabadikan momen indah saat berlibur.
Begitu juga dengan salah satu remaja yang tengah berfoto di bukit yang ada di pinggir pantai. Pemandangan pantainya yang indah memang cocok digunakan latar untuk foto-foto.
Namun saat berfoto sendirian, remaja laki-laki ini malah mengalami hal kocak yang tidak terduga.
Kejadian kocak ini terekam dalam sebuah video singkat yang diunggah ulang oleh akun @recehinnn di Instagram.
Dalam unggahan video viral tersebut, terlihat remaja berbaju putih tersebut tengah berpose, namun tiba-tiba remaja ini diajak ngobrol seorang bapak-bapak yang sedang mengabadikan foto anak perempuannya.
Terlihat dalam unggahan tersebut, remaja laki-laki tersebut dipanggil bapak-bapak dengan putrinya ini untuk mendekat ke putrinya, agar remaja laki-laki tersebut dan putrinya bersanding.
“De, geser dikit sini dek,” panggil bapak-bapak tersebut untuk menggoda putrinya dan remaja laki-laki di video.
Keisengan bapak-bapak ini lantas membuat putrinya malu dan remaja laki-laki ini salah tingkah harus berbuat apa.
"Salting, padahal dalam hati saya: mau atuh om, siapa tahu jodoh," tulis dalam video viral tersebut.
Baca Juga: Viral Video Tawuran Sepak Bola Tarkam di Bondowoso, Suporter Masuk Lapangan Saling Jotos
Unggahan video bapak-bapak godain anaknya dengan remaja laki-laki di tempat wisata tersebut lantas viral dan mendapatkan berbagai komentar dari warganet di Instagram. Nggak sedikit warganet yang mengatakan jika remaja tersebut sudah dapat lampu hijau dari bapaknya.
“Udah direstuin tuh, sikat,” tulis salah satu warganet.
“Sikat nggak sih, bapaknya aja ngebolehin kok,” komentar warganet di Instagram.
“Kayaknya bapaknya tahu anaknya jomblo akut,’ tulis komentar warganet lainnya.
“Dapat dipastikan bapaknya asyik tuh,” komentar warganet lainnya.
“Ibunya paling kenceng bilang enggak,” tulis warganet di kolom komentar.
Unggahan video seorang remaja laki-laki tengah berfoto malah mendapatkan pengalaman kocak ini viral dan mendapatkan lebih dari 30 ribu likes.
Kontributor : Dinar Oktarini
Berita Terkait
-
Sadbor Joget Hibur Napi di Penjara, Kampungnya yang Sepi Jadi Omongan
-
Kenapa Send The Song Error Tidak Bisa Dibuka? Jangan Bingung, Ini Solusinya
-
Viral Pasangan Bantu Kakek yang Kehabisan Bensin Gegara Tak Punya Uang
-
Pengadilan Bobrok, Mahfud MD Ungkap Hakim Layak Disebut 'Yang Memalukan'
-
Detik-Detik Menegangkan! Mobil Bobby Nasution Dilempari Batu Usai Debat Pilgub Sumut
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
PR Poros Maritim Prabowo: Belajar dari Ketahanan ala Jenderal Soedirman
-
Fokus Isu Anak dan Perempuan, Calon Bupati Sleman Kustini Bahas Pembangunan Nonfisik dengan DPD RI
-
Dari Rumah Sakit Hingga Penggergajian Kayu: Reka Ulang Pengeroyokan Remaja Bantul Ungkap Fakta Mengerikan
-
Ferry Irwandi vs Dukun Santet: Siapa Surasa Wijana Asal Yogyakarta?
-
Terdampak Pandemi, 250 UMKM Jogja Ajukan Hapus Hutang Rp71 Miliar