SuaraJogja.id - Deddy Corbuzier dan pacarnya, Sabrina Chairunnisa akhirnya resmi menikah pada 6 Juni 2022. Menikah dengan cewek yang sudah 9 tahun dia pacari, artis 45 tahun itu membongkar fakta-fakta yang belum diketahui orang soal istrinya.
Melalui kicauan di akun Twitternya pada Rabu (8/6/2022), dengan bangga Deddy Corbuzier mengunggah potret cantik sang istri. Dia memperkenalkan sosok Sabrina pada publik.
Fakta yang mungkin sudah banyak diketahui adalah Sabrina adalah wanita kelahiran 1992 yang berarti kini berusia 30 tahun. Dia pernah menjadi finalis Puteri Indonesia 2011 mewakili Provinsi Sumatera Utara.
Kemudian Deddy mengungkapkan pendidikan istrinya adalah S2 UPH Magister Ilmu Komunikasi. Cewek yang berprofesi sebagai model dan influencer itu juga menguasai tiga bahasa yakni Bahasa Belanda, Inggris dan Indonesia.
Baca Juga: Dari Dian Sastro sampai Deddy Corbuzier, 5 Nama Asli Artis Kental Nuansa Jawa
Sabrina juga seorang entrepreneur yang punya beberapa bisnis kecantikan.
Ada satu lagi yang tak diketahui orang. Siapa sangka kalau Sabrina ternyata belum pernah ciuman dengan cowok lain kecuali Deddy Corbuzier.
"Fun Fact, I'm the first man she ever kissed," ungkap Deddy Corbuzier.
Beragam reaksi netizen saat tahu kalau Sabrina Chairunnisa belum pernah ciuman dengan pria lain. Hingga beberapa menyebut kalau Deddy sangat beruntung mendapatkan Sabrina.
"Menang banyak anda pak," komentar netizen.
"1 juta cowok tidak pernah menyadari, kalau semua cewek juga ngakunya begitu wkwkwk," ledek netizen lain.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
CEK FAKTA: Kantor Kaesang Digeledah Kejagung, Uang Miliaran Disita
-
Lika-liku Perjalanan Hidup Revi Mariska: Pernah 'Gila' Kini Jadi Advokat
-
Dihina Belum Punya Anak, Sabrina Chairunnisa Sentil Balik Warganet dengan Program Beasiswa
-
CEK FAKTA: AFC Larang Indonesia Naturalisasi Pemain Belanda
-
CEK FAKTA: Detergen Cair Bisa Digunakan untuk Pelembab Wajah
Tag
Terpopuler
- Pascal Struijk Aneh dengan Orang Indonesia: Kok Mereka Bisa Tahu
- 3 Klub BRI Liga 1 yang Memutuskan Pindah Homebase Musim Depan, Dua Tim Promosi Angkat Kaki
- Pascal Struijk: Saya Pasti Akan Memilih Belanda
- Bakal Bela Timnas Indonesia, Pascal Struijk: Saya Tak Akan Berubah Pikiran
- Rekomendasi Mobil Bekas Harga Rp60 Jutaan: Pilihan untuk Keluarga Baru, Lengkap Perkiraan Pajak
Pilihan
-
LDA Keraton Solo: Wacana Pembentukan DIS Sempat Diajukan ke MK
-
Geely Auto Luncurkan Galaxy Cruiser, Mobil Berteknologi Full AI di Auto Shanghai 2025
-
Jakmania Bersuara: Lika Liku Sebarkan Virus Orange di Kandang Maung Bandung
-
Ikuti Jejak Doan Van Hau, Bintang Thailand Kena Karma Usai Senggol Timnas Indonesia?
-
Hasil BRI Liga 1: Dibantai Borneo FC, PSIS Semarang Makin Terbenam di Zona Degradasi
Terkini
-
Jabatan Penting di Sleman Segera Diisi, Bupati Sleman Prioritaskan Eselon 3 dan 4
-
Bupati Sleman "Diwanti-wanti" Sultan: Pesan Mendalam di Balik Gelar Baru dari Keraton Yogyakarta
-
Rumah dan Bengkel di Pakem Sleman Terbakar, Api Diduga Bermula dari Ledakan Aki
-
Juru Kunci Liga 1: PSS Sleman Terancam Degradasi? Janji Manis Manajemen Bikin Penasaran
-
Akhirnya Punya Rumah Sendiri, DPRD DIY Bangun Gedung Baru Rp293 M usai Puluhan Tahun Numpang